Pemkot Solo menyampaikan masih berkoordinasi dengan Kementerian Kominfo terkait permintaan sejumlah warga yang belum mendapatkan STB karena berbagai alasan.
Heny, sapaannya, menjelaskan pendistribusian STB kepada warga yang tergolong miskin mengacu data Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri . “STB yang sudah didistribusikan oleh Kementerian Kominfo untuk warga miskin Kota Solo sejumlah 8.776 unit [mengacu data dari Ditjen Dukcapil],” jelasnya.
Namun, dia mengungkapkan bahwa Pemkot Solo masih berkoordinasi dengan pemerintah pusat terkait keluhan sejumlah warga yang belum mendapatkan STB. “Kami masih berkoordinasi dengan Kementerian Kominfo,” ujarnya.Sebelumnya, sejumlah warga membuat aduan yang disampaikan melalui Unit Layanan Aduan Surakarta . Ada sembilan aduan terkait STB selama dua hari, Sabtu-Minggu , bahkan satu orang membuat lima aduan sekaligus. Mereka berharap bisa mendapatkan bantuan STB.
Warga lain yang mengadu, Arif Rochman Hakim, mengklaim terdaftar sebagai penerima bantuan STB dari Kementerian . namun dia belum menerima STB hingga saat ini. Padahal, katanya, sejumlah warga di wilayah RT yang sama dengan rumahnya telah menerima STB sejak Oktober lalu. Selain itu, menurutnya pengurus RT serta kelurahan setempat tidak tahu mengenai pembagian STB dari pemerintah untuk warga.
Menurut dia, masyarakat perlu membeli STB bersertifikat untuk mengakses siaran televisi melalui TV digital, khususnya di wilayah Solo dan sekitarnya. Selanjutnya menghubungkan STB dengan antena UHF apabila pesawat TV belum dilengkapi tuner DVB-T2.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Dear Warga Solo, Mas Walikota akan Bagi-bagi STB Gratis, Gibran: yang Tidak Kebagian Lapor Saya!Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka mengatakan, semua warga yang kurang mampu akan diusahakan mendapat bantuan STB.
Baca lebih lajut »
Siaran TV Analog Dihentikan, Sejumlah Warga Solo Ngadu ke Mas Gibran Minta STBSejumlah warga mengadu ke Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka, supaya mendapatkan bantuan STB.
Baca lebih lajut »
TV Analog Mati, Warga Bandung Serbu Penjual STBWarga Bandung menyerbu toko yang menjual STB agar bisa kembali menyaksikan siaran televisi. Hal ini pasca diberlakukannya ASO.
Baca lebih lajut »
Cerita Warga Yogyakarta Berburu STB usai Siaran TV Analog Dimatikan | merdeka.comPemerintah resmi mematikan siaran tv analog di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Terhitung sejak Jumat (2/12) pukul 24.00 WIB, siaran tv analog di sana tidak bisa lagi diakses.
Baca lebih lajut »
Banyak Warga Mengeluh Tak Bisa Menonton TV, KPID Jabar MeresponsKPID Jabar minta warga segera pakai STB agar bisa kembali menyaksikan siaran televisi digital.
Baca lebih lajut »