SRAGEN - Perlintasan kereta api tanpa palang pintu di jalur Solo-Purwodadi kembali memakan korban. Kereta Matarmaja menabrak pengendara sepeda motor, Selasa (16/8) sore
Evakuasi korban yang tertabrak kereta api di perlintasan tanpa palang di Dusun Candirejo, Kelurahan Kwangen, Kecamatan Gemolong, Selasa . – Perlintasan kereta api tanpa palang pintu di jalur Solo-Purwodadi kembali memakan korban. Kereta Matarmaja menabrak pengendara sepeda motor, Selasa sore.
Kejadian berlangsung sangat cepat. Warga sudah mendapati tubuh korban terlempar dari lintasan rel kereta. Kondisi tubuh korban cukup mengenaskan akibat benturan dengan kereta yang melaju kencang. Pihaknya menjelaskan kecelakaan melibatkan kereta api Matarmaja jurusan Malang-Pasar Senen. “Korban telah dievakuasi ke RS Yakssi Gemolong,” ungkap kapolsek.– Perlintasan kereta api tanpa palang pintu di jalur Solo-Purwodadi kembali memakan korban. Kereta Matarmaja menabrak pengendara sepeda motor, Selasa sore.
Kejadian berlangsung sangat cepat. Warga sudah mendapati tubuh korban terlempar dari lintasan rel kereta. Kondisi tubuh korban cukup mengenaskan akibat benturan dengan kereta yang melaju kencang.