Waran terstruktur ADRODRCM3A dengan underlying saham PT Adaro Energy Indonesia Tbk. (ADRO) telah ditambah sebanyak 6.956.500 unit.
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA — Broker RHB Sekuritas Indonesia mengumumkan penambahan jumlah waran terstruktur yang beredar di Bursa Efek Indonesia untuk underlying saham ADRO dan UNVR.
“Jumlah waran terstruktur beredar setelah perubahan mencapai 29.800.000,” ujarnya dalam keterangan resmi, Senin . Berdasarkan data rekapitulasi perdagangan harian BEI, total volume waran terstruktur yang ditransaksikan pada perdagangan Senin mencapai 13.743.100 unit dan menembus nilai Rp4,18 miliar. Di awal peluncuran pekan lalu, perdagangan waran terstruktur ADRODRCM3A sempat terjual 180.000 lot dengan nilai transaksi mencapai hampir Rp6 miliar dalam satu jam perdagangan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Korsel Mau Borong Ubi Hingga Keripik Singkong RI Rp 105 MKerja sama ini dilakukan tiga pelaku usaha asal RI dan dua dari Korea Selatan. Total transaksinya mencapai US$ 7 juta.
Baca lebih lajut »
Bertambah, Lagu Kolabari BTS dan Coldplay Dianugerahi Sertifikat Platinum di ASIndustry Association of America (RIAA) telah memberikan My Universe sertifikasi platinum untuk lebih dari 1 juta unit yang terjual
Baca lebih lajut »
Mobil Muat BBM Mengalami Kecelakaan dan Terbakar2 unit mobil bak terbuka mengalami tabrakan dan terbakar, salah satu mobil memuat bahan bakar minyak dan satu lainnya memuat minuman keras.
Baca lebih lajut »