Pandemi timbulkan tekanan besar bagi para pekerja
Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin mengungkapkan, secara global sebanyak 1,6 miliar pekerja informal kehilangan pendapatan hingga 60% akibat kebijakan lockdown atau penguncian wilayah selama pandemi di 2020.
Selain itu, Ma'ruf menyampaikan, Organisasi Perburuhan Internasional atau ILO memproyeksikan tingkat pengangguran global bisa mencapai 207 juta orang pada 2020 atau bertambah 21 juta dibandingkan 2019. "Kita memahami dunia saat ini sedang menghadapi krisis ekonomi, masalah pangan, energi, perang dan pandemi covid-19 yang dampaknya masih dirasakan. Ini adalah tantangan bersama di depan mata," ungkap Wapres dihadapan Menteri Ketanagakerjaan G20.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Peretasan Surat Menyurat Presiden Indonesia dan Badan IntelijenBjorka mengaku sudahmeretas surat menyurat milik Presiden Joko Widodo, termasuk surat Badan Intelijen Negara.
Baca lebih lajut »
BIG Catat 43,4 Juta Hektare Lahan Masih Tumpang TindihBadan Informasi Geospasial (BIG) mencatat 43,4 juta hektare lahan di Indonesia, statusnya masih tumpang tindih.
Baca lebih lajut »
Ribuan CPMI Korsel, Taiwan, dan Malaysia Ikuti Pelepasan Pembekalan dari BP2MIBADAN Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) memberikan pembekalan terhadap 2.680 calon pekerja migran Indonesia (CPMI) dan pekerja migran Indonesia (PMI) Korsel, Taiwan dan Malaysia
Baca lebih lajut »
Sri Mulyani Sebut Pemnda yang Turunkan Inflasi Dapat Hadiah Rp 10 MKemenkeu kata Sri Mulyani bakal berkoordinasi dengan Badan Pusat statistik untuk menentukan siapa yang berhak mendapatkan hadiah itu.
Baca lebih lajut »
Badan Pangan Nasional rilis regulasi penyaluran CBP guna tekan inflasiBadan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA) menerbitkan Peraturan Badan Pangan Nasional Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2022 tentang Penyaluran Cadangan ...
Baca lebih lajut »
10 Minuman Sehat Favorit Ririn Dwi Ariyanti, Jaga Badan Tetap Fit dan Langsing10 Minuman Sehat Favorit Ririn Dwi Ariyanti, Jaga Badan Tetap Fit dan Langsing: Ririn Dwi Ariyanti cukup selektif dalam memilih asupan nutrisi sehari-hari, termasuk minuman.
Baca lebih lajut »