Wapres: Peningkatan Akses Air dan Sanitasi Dorong Penurunan Stunting. Wapres mengatakan bahwa pemerintah sudah menetapkan target peningkatan akses terhadap air minum dan sanitasi layak untuk mempercepat penurunan stunting.
WAKIL Presiden Ma'ruf Amin mengatakan bahwa peningkatan akses terhadap sarana penyediaan air bersih dan sanitasi layak dapat mendorong penurunan kasus stunting, kekurangan gizi kronis yang menyebabkan pertumbuhan anak terganggu sehingga badannya lebih pendek dibandingkan dengan anak-anak seusianya.
Dalam Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2021 tentang Percepatan Penurunan Stunting, ia menjelaskan, pemerintah menargetkan 100 persen rumah tangga mempunyai akses terhadap air minum layak dan 90 persen rumah tangga mempunyai akses terhadap sanitasi layak pada 2024. "Stunting menyebabkan penurunan kecerdasan dan kemampuan kognitif serta terganggunya metabolisme tubuh, sehingga rentan terhadap penyakit tidak menular seperti jantung dan diabetes. Kesemuanya itu akan menurunkan produktivitas di masa depan," kata Wakil Presiden.
"Artinya, dalam kurun waktu sekitar dua tahun ke depan kita harus bisa menurunkan prevalensi stunting hingga lebih dari 10 persen," katanya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Wapres Akui Kenaikan Cakupan Akses Air Bersih dan Sanitasi Layak tidak SignifikanPemerintah mengakui peningkatan cakupan akses rumah tangga terhadap layanan air minum dan sanitasi yang layak masih belum signifikan. Dalam tiga tahun terakhir, cakupan air minum layak dan sanitasi layak hanya naik masing-masing sebesar 1,5% dan 2,9%.
Baca lebih lajut »
Ingatkan Bank Wakaf Mikro, Wapres: Jangan Dikasih Modal Lalu Habis |Republika OnlineModal awal BWM dari donatur harus dikembangkan dan dijaga kelangsungannya.
Baca lebih lajut »
Harapan Wapres Buat Pesantren, Jadi Gus Iwan Plus, Apa Itu?Wapres berharap pesantren sebagai pencipta Gus Iwan Plus, yakni kepanjangan dari santri bagus, pinter ngaji, usahawan, dan pelestari lingkungan sekitar juga.
Baca lebih lajut »
Wapres Minta BPKH Pastikan Dana Haji Diinvestasikan dengan Tepat |Republika OnlineDana haji yang diinvestasikan harus bisa memberikan manfaat berkelanjutan.
Baca lebih lajut »
Wapres Minta Kuota Haji Indonesia Saat Menerim Menteri Urusan Islam Arab SaudiWapres Minta Kuota Haji Indonesia Saat Menerim Menteri Urusan Islam Arab Saudi. Lebih lanjut Zainut menyebutkan, Wapres memberikan apresiasi atas komitmen yang diberikan oleh pemerintah Saudi Arabia dalam menangani pandemi sejauh ini.
Baca lebih lajut »