Wapres JK Buka Pameran GIIAS 2019

Indonesia Berita Berita

Wapres JK Buka Pameran GIIAS 2019
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 59%

da puluhan mobil baru yang diluncurkan, di antarnya Toyota GR Supra, Mitsubishi New Outlander PHEV, Mitsubishi Eclipse Cross, dll.

Tangerang, Beritasatu.com - Pameran otomotif terbesar di Indonesia, GAIKINDO Indonesia International Auto Show 2019 telah resmi dibuka oleh Wakil Presiden Jusuf Kalla. Digelar di Indonesia Convention Exhibition , BSD City, Serpong, Tangerang, pameran tahunan ini digelar selama 11 hari pada 18 hingga 28 Juli 2019.

Merek kendaraan yang berpartisipasi antara lain Audi, BMW, Chevrolet, Daihatsu, Datsun, DFSK, Honda, Hyundai, Isuzu, Lexus, Mercedes Benz, MINI, Mitsubishi, Nissan, Suzuki, Toyota, VW, dan Wuling untuk kendaraan penumpang. Dari mobil niaga antara lain FAW, Hino, Isuzu, Mitsubishi Fuso, Tata Motors, UD Truck. Sedangkan untuk sepeda motor yang berpartisipasi antara lain Benelli, Honda, Kawasaki, Kymco, Piaggio, Suzuki, dan Viar.

"Kita tentu bergembira dan bersemangat untuk memulai pameran GIIAS yang diselenggarakan setiap tahun. Saya juga sudah langganan membuka pameran di tempat ini. Sebagai pribadi, saya sangat gembira ke tempat ini sambil mengamati perkembangan industri otomotif,"kata Jusuf Kalla saat pembuka pameran GIIAS 2019, Kamis .

"GIIAS akan merepresentasikan teknologi otomotif terkini dari industri otomotif Indonesia. Gaikindo fokus menjadikan GIIAS sebagai ajang yang menginspirasi publik dengan kehadiran teknologi otomotif dan transformasi terkininya menuju masa depan," kata Yohannes Nangoi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Peringatan Milad Ke-47 DMIPeringatan Milad Ke-47 DMIAcara dihadiri oleh Wapres Jusuf Kalla dan wapres terpilih Ma'ruf Amin.
Baca lebih lajut »

Wapres JK: Presiden Ingin Menteri yang Berani EksekusiWapres JK: Presiden Ingin Menteri yang Berani EksekusiMenteri diharuskan mampu mengambil dan mengeksekusi keputusan maupun programnya.
Baca lebih lajut »

JK Beri Tumpeng ke Ma'ruf Amin: Pra Serah Terima WapresJK Beri Tumpeng ke Ma'ruf Amin: Pra Serah Terima WapresWakil Presiden Jusuf Kalla memperkenalkan Ma'ruf Amin sebagai penggantinya di hadapan peserta milad dan halalbihalal Dewan Masjid Indonesia (DMI).
Baca lebih lajut »

Wapres Jusuf Kalla Dijadwalkan Buka GIIAS 2019Wapres Jusuf Kalla Dijadwalkan Buka GIIAS 2019Tahun lalu sih Presiden Joko Widodo yang membuka pameran GIIAS, tahun 2019 akan dibuka oleh Wapres Jusuf Kalla. Begini penjelasan dari Presiden Direktur Seven Event: jusufkalla giias2019 via DetikOto
Baca lebih lajut »

JK Perkenalkan Maruf Amin Sebagai Wapres PenggantinyaJK Perkenalkan Maruf Amin Sebagai Wapres PenggantinyaDi hadapan DMI, JK perkenalkan Maruf Amin sebagai penggantinya
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 22:08:28