Wapres mengingatkan pentingnya keberadaan pesantren.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengingatkan pentingnya keberadaan pesantren dalam menjalankan fungsinya sebagai pendidikan. Hal ini sebagai bagian regenerasi para ulama dan orang yang paham agama . Wapres menilai akan bahaya jika sampai tidak ada penerus para alim ulama.
Baca Juga Wapres yang juga Ketua Dewan Pertimbangan Majelis Ulama Indonesia mengatakan, seiring waktu ulama-ulama berilmu akan berpulang satu per satu. Para ulama yang meninggal ini, kata Wapres, akan membawa ilmunya yang dia miliki. "Ini bukan sebagai wapres, ini ketua MUI ini kan. Karenanya, harus ada pengganti kaderisasi, jangan sampai kehilangan ulama. Karena itu ini pondok pesantren," kata Wapres.
Sedangkan fungsi pemberdayaan masyarakat, setiap pesantren memiliki fungsi dalam memberdayakan warga pesantren maupun masyarakat di sekitar pesantren. Ia pun mengingatkan, potensi besar pesantren yang tersebar mencapai 27 ribu pesantren di Indonesia dengan jumlah santri hingga 18 juta.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Ma'ruf Amin: Bahaya kalau tidak ada penerus ulama alimWakil Presiden Ma’ruf Amin, yang juga Ketua Dewan Pertimbangan Majelis Ulama Indonesia (MUI), mengimbau seluruh pondok pesantren di berbagai daerah ...
Baca lebih lajut »
Muktamar ke-34 NU Dibuka Besok, Ini Harapan Wapres Ma'ruf AminWakil Presiden (Wapres) Maruf Amin mengaku sangat senang Muktamar ke-34 Nahdlatul Ulama (NU) bisa diselenggarakan tepat waktu. Wakil Presiden (Wapres) Maruf Amin...
Baca lebih lajut »
Pimpin Ratas, Wapres Ingin Pastikan Pengurangan Kemiskinan Ekstrem Berjalan Sesuai Road MapWakil Presiden Maruf Amin mempimpin rapat terbatas (ratas) bersama para menteri terkait untuk mengevaluasi arah penanganan pengurangan kemiskinan ekstrem di
Baca lebih lajut »
'Ada Pesantren Kok Melakukan Kekerasan Seksual,' kata Wapres Ma'ruf AminWakil Presiden, KH Ma’ruf Amin, mengimbau seluruh pihak menjaga nama baik pesantren sehingga tidak ada coretan dan catatan buruk terkait pengelolaan lembaga pendidikan Islam itu.
Baca lebih lajut »
Wapres: RI percepat vaksinasi COVID-19 meski lampaui target WHOMeski cakupan vaksinasi COVID-19 di Tanah Air telah lampaui target WHO, Wapres dorong pemerintah daerah untuk percepat pelaksanaan vaksinasi kepada masyarakat.
Baca lebih lajut »