Masyarakat diminta tidak mengendurkan protokol kesehatan.
REPUBLIKA.CO.ID, KENDARI -- Wali Kota Kendari, Sulawesi Tenggara , Sulkarnain Kadir, mengatakan situasi pandemi Covid-19 di daerah itu saat ini sudah semakin membaik. Hal ini sejak meningkatnya jumlah pasien sembuh.
Meski demikian, dia menekankan kepada seluruh masyarakat agar tidak mengabaikan penerapan protokol kesehatan saat menjalankan aktifitas produktif sehari-hari di kala tren kasus Covid-19 di daerah tersebut mengalami penurunan. Menurut Wali Kota, disiplin menerapkan protokol kesehatan, utamanya 5M yakni memakai masker, menjaga jarak, rajin mencuci tangan, menghindari kerumunan, dan mengurangi mobilitas, penting dilakukan oleh semua pihak agar daerah itu bisa keluar dari pandemi Covid-19.
Wali Kota juga meminta warga di ibu kota provinsi itu agar saling mengingatkan tentang penerapan prokes di manapun dan kapanpun, sehingga tidak ada lagi warga yang terinfeksi virus itu."Mudah-mudahan ini bisa terus dipertahankan dan bisa terus diaga sehingga nantinya bisa memberi ruang kepada kita untuk melakukan banyak hal dalam meningkatkan peran dan fungsi kita masing-masing," kata Sulkarnain Kadir.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Tawuran di Depan Kantor Wali Kota Sidimpuan, Belasan Pelajar Diamankan PolisiTawuran antar pelajar terjadi di depan Kantor Wali Kota dan DPRD Sidimpuan, Sumatera Utara, Minggu (12.9.2021) dinihari. Belasan pelajar diamankan Polres Padangsidimpuan...
Baca lebih lajut »
RHU di Surabaya Tak Kunjung Dibuka, Wali Kota Eri Angkat BicaraWali Kota Surabaya Eri Cahyadi belum juga memastikan kapan membuka kembali tempat rekreasi hiburan umum (RHU) di daerahnya. RHU
Baca lebih lajut »
Wali Kota Paris Anne Hidalgo Maju Capres PrancisWali Kota Paris Anne Hidalgo mengumumkan pencalonan diri sebagai presiden Prancis.
Baca lebih lajut »
Usai Sambangi Rumah Balita Suka Makan Tanah, Ini yang akan Dilakukan Wakil Wali Kota Tegal - Tribunnews.comSaat berkunjung Jumadi memberikan bantuan dan makanan ringan kepada Keluarga mereka, bahkan menyempatkan mengobrol dengan VF
Baca lebih lajut »
Banyak Siswa Kelas 1 dan 2 SD di Tangsel Belum Bisa Baca, Wali Kota dan Kadis Pendidikan Bersuara - Tribunnews.comHampir 2 tahun siswa seluruh tingkat belajar dari rumah, satu di antara dampaknya banyak siswa kelas I dan II SD di Tangsel belum bisa membaca.
Baca lebih lajut »
Indonesia jadi Tuan Rumah KTT G20 2022, Ini Isu yang Siap Diperjuangkan BIEkonomi global di tengah pandemi Covid-19 saat ini sudah mulai membaik, tapi belum seimbang.
Baca lebih lajut »