Diduga, pungutan dana sosial bansos itu dilakukan oknum-oknum RT.
REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK -- Wali Kota Depok Mohammad Idris mengatakan, pihaknya akan mengusut dan melakukan investigasi terkait adanya dugaan pemotongan dana bantuan sosial Pembatasan Sosial Berskala Besar yang diduga dilakukan oknum-oknum RT. Pengusutan tersebut dilakukan terhadap bansos dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Kota Depok.
Menurut Idris, pengusutan dan pengawasan nanti akan dilakukan secara berjenjang yang dimulai dari tingkat kecamatan hingga tingkat kelurahan. "Melalui laporan ini, tentu diharapkan adanya kontribusi dan pengawasan dari Satuan Tugas Kampung Siaga Covid-19 di wilayah. Terutama dalam pendistribusian bansos di Kota Depok selama pandemi virus ," tuturnya.
Dia menegaskan, pihaknya juga akan lebih memperketat pengawasan pendistribusian bansos. Masing-masing wilayah, kata dia, memiliki Satgas Kampung Siaga Covid-19. " Mereka diminta untuk memperketat pengawasan dalam pendistribusian bansos agar merata, tepat sasaran serta jumlahnya sesuai dengan bantuan yang diberikan oleh pemerintah," tegas Idirs.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Di Kota Semarang Jumlah ODP dan PDP Covid-19 Meningkat, Wali Kota Hendi Sosialisasikan PHBSWali Kota Semarang Hendrar Prihadi menyosialisasikan PHBS untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19.
Baca lebih lajut »
PSBB Hari Ketiga, Jalan-Jalan Utama di Kota Depok LengangDemikian pula jalan-jalan utama lain seperti Jalan Akses UI, Jalan Nusantara, Jalan Siliwangi dan Jalan Raya Sawangan.
Baca lebih lajut »
Jalan-Jalan Utama di Kota Depok Lengang |Republika OnlineSejumlah tempat makan masih belum menerapkan kebijakan dilarang makan di tempat.
Baca lebih lajut »
Wali kota dan Bupati Bekasi dukung penghentian sementara KRLWali Kota Bekasi Rahmat Effendi di Bekasi, Jumat, mengatakan usulan penghentian sementara operasional KRL ini merupakan langkah strategis untuk memutus rantai penyebaran wabah Virus Corona baru atau COVID-19.
Baca lebih lajut »
Gubernur Minta Bupati/Wali Kota di Bengkulu Segera Salurkan Bansos APBDSegeralah menyalurkan bantuan di daerah masing-masing. Pasalnya, rakyat sekarang sangat mengharapkan bantuan dari pemerintah.
Baca lebih lajut »
Ini alasan Wali Kota Surabaya kirim surat edaran ke Bandara JuandaSurat edaran itu berisi permintaan agar setiap penumpang pesawat yang baru tiba diarahkan untuk mandi dan ganti pakaian sebelum meninggalkan bandara. COVID19
Baca lebih lajut »