Wali Kota Banda Aceh Aminullah Usman meminta sopir angkutan umum Antarkota Antarprovinsi (AKAP) dan Antarkota Dalam Provinsi (AKDP) mengutamakan ...
Aceh Besar - Wali Kota Banda Aceh Aminullah Usman meminta sopir angkutan umum Antarkota Antarprovinsi dan Antarkota Dalam Provinsi mengutamakan keselamatan penumpang.
Pernyataan itu disampaikannya di sela-sela memantau langsung Posko Mudik Lebaran Idul Fitri 1440 Hijriah yang ada dalam wilayah Kota Banda Aceh. Dalam tinjauan langsung tersebut Aminullah turut didampingi Wakil Wali Kota Banda Aceh, Zainal Arifin, Kapolresta Banda Aceh, Kombes Pol Trisno Riyanto dan pejabat setempat.
Ia menjelaskan untuk meminimalisir kecelakaan dan mengutamakan keselamatan penumpang, sopir angkutan mudik di tes urine guna memastikan bebas dari narkoba dan moda transportasi yang digunakan juga dilakukan pengecekan. Ia juga berharap kepada seluruh petugas di Posko mudik yang ada di Banda Aceh khususnya dan Aceh umumnya dapat memberikan pelayanan kepada masyarakat selama Mudik Lebaran Idul fitri 1440 Hijriah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Selamatkan Lahan Pertanian, Pemko Sidimpuan Segera Keluarkan...Untuk menyelamatkan lahan pertanian, Wali Kota Padangsidimpuan, Sumatera Utara (Sumut), segera mengeluakan peraturan wali...
Baca lebih lajut »
Mudik, Wali Kota Jaksel Minta Warga Tingkatkan SiskamlingPemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Selatan meminta seluruh masyarakat di lingkungannya untuk memperhatikan keamanan dan keselamatan....
Baca lebih lajut »
Wali Kota Bandarlampung minta masyarakat waspada saat mudikWali Kota Bandarlampung Herman HN meminta kepada masyarakat yang ingin melakukan mudik Lebaran ke kampung halaman agar tetap waspada di ...
Baca lebih lajut »
Wali Kota Sukabumi Minta Warga Tetap Jaga Spirit RamadhanMenurut Wali Kota Sukabumi, salah satu spirit Ramadhan ialah makmurkan masjid
Baca lebih lajut »
Wow ! Anggaran Pilwalkot Makassar 2020 NaikPenjabat sementara (PJs) Sekretaris KPU kota Makassar, Asrar Marlang memastikan anggaran Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota (Pilwalkot) Makassar 2020 naik
Baca lebih lajut »
Wali Kota Palu Buka Lomba Tilawah Tahfiz dan KaligrafiWali Kota Palu, Drs Hidayat MSi membuka lomba tilawah tahfiz dan kaligrafi antar SMP se- Kota Palu. Lomba dilaksanakan di...
Baca lebih lajut »
Ingatkan Warganya, Pj Wali Kota: Lebih Baik Diam Daripada FitnahPenjabat Wali Kota Makassar, Iqbal Suhaeb, mengingatkan masyarakat Kota Makassar untuk senantiasa menjaga perdamaian. Kata Iqbal, sebagai umat yang beriman
Baca lebih lajut »
Wali Kota Surakarta Tolak Pemberian Bingkisan Lebaran, Ini Alasannya...Rudy kembali menegaskan, kalau dirinya menerima bingkisan lebaran tersebut memiliki kewajiban untuk melaporkannya kepada KPK.
Baca lebih lajut »
Wali Kota Semarang Inspeksi Kesiapan Transportasi MudikHendrar Prihadi memeriksa kesiapan transportasi mudik jelang lebaran 2019 di stasiun, bandara sampai pelabuhan Semarang.
Baca lebih lajut »
Pj Wali Kota Iqbal Target Raih AdipuraPj Wali Kota Makassar M Iqbal S Suhaeb bercita-cita mempertahankan Adipura untuk Makassar. Hal ini diungkapkannya saat berbaur...
Baca lebih lajut »
Wali Kota Sukabumi imbau PNS tak gunakan kendaraan dinas untuk mudikWali Kota Sukabumi Achmad Fahmi mengimbau seluruh pegawai negeri sipil (PNS) di lingkungan pemkot setempat yang mendapatkan kendaraan dinas agar tidak ...
Baca lebih lajut »