Wakil Ketua MPR : Pemerintah Tidak Mampu Tekan Pandemi | Republika Online

Indonesia Berita Berita

Wakil Ketua MPR : Pemerintah Tidak Mampu Tekan Pandemi | Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 63%

Dipertanyakan langkah pemerintah dalam mengatasi pandemi Covid-19

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Kasus harian positif Covid-19 di Indonesia kembali mencetak rekor. Berdasarkan data dari Satuan Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 menunjukkan kenaikan kasus positif harian mencapai 3.003 kasus pada Jumat, . Sehingga total kasus yang terjadi di Indonesia sejak diumumkan pertama kali di awal maret sebesar 165.887 kasus dan 7.169 diantaranya meninggal dunia.

“Pemerintah seharusnya mampu menekan laju penyebaran Pandemi Covid-19 di Indonesia dengan berbagai sumber daya yang dikelola oleh Pemerintah. Apalagi, Pemerintah telah dibekali dengan PERPPU 1/2020, dan UU no 2 /2020 anggaran jumbo, dan sumber daya lainnya yang sangat besar untuk penanganan dan penekanan laju Pandemi Covid-19.”, kini Rakyat minta pertanggungan jawab Pemerintah tentang hasil dari aggaran tersebut.

Syarief Hasan juga mendorong Pemerintah untuk mengikuti rekomendasi WHO yang menyatakan bahwa seharusnya Pemerintah melakukan tes terhadap masyarakat minimal 5 persen dari total populasi. Berdasarkan data Badan Nasional Penanggulangan Bencana menyebutkan bahwa pemeriksaan Covid-19 baru mencapai 0,2 persen dari total penduduk Indonesia. “Tes Covid-19 harus masif dilakukan untuk melokalisir penyebaran Covid-19 sehingga Pandemi dapat lebih mudah ditekan”, ungkapnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Wakil Ketua MPR RI Bantu Modal Usaha UMKM Kabupaten Cianjur | Republika OnlineWakil Ketua MPR RI Bantu Modal Usaha UMKM Kabupaten Cianjur | Republika Onlinepemberian bantuan modal usaha akan terus dilakukan di Bogor dan Cianjur
Baca lebih lajut »

Program Subsidi Upah, Wakil Ketua MPR: Jangan Salah Sasaran | Republika OnlineProgram Subsidi Upah, Wakil Ketua MPR: Jangan Salah Sasaran | Republika OnlineProgram subsidi upah dari pemerintah untuk pekerja ini tersalurkan secara transparan
Baca lebih lajut »

Bioskop Akan Dibuka, Ketua DPRD dan Wakil Ketua DPRD DKI Beda PendapatBioskop Akan Dibuka, Ketua DPRD dan Wakil Ketua DPRD DKI Beda PendapatRencana Pemprov DKI Jakarta membuka bioskop kembali membuat Ketua DPRD DKI, Prasetio Edi Marsudi dan Wakil Ketua DPRD DKI,...
Baca lebih lajut »

Bertemu Ketua MPR RI, Aktivis Buruh Sampaikan Aspirasi Terkait RUU Cipta KerjaBertemu Ketua MPR RI, Aktivis Buruh Sampaikan Aspirasi Terkait RUU Cipta KerjaPerwakilan buruh menyampaikan kepada Ketua MPR RI agar hak-hak pekerja buruh tetap mendapat perhatian sesuai semangat UU Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan. RUUCiptaKerja
Baca lebih lajut »

Kasus Covid-19 Melonjak, Ketua MPR Minta PSBB Dievaluasi |Republika OnlineKasus Covid-19 Melonjak, Ketua MPR Minta PSBB Dievaluasi |Republika OnlineKetua MPR meminta PSBB dan kenormalan baru di evaluasi.
Baca lebih lajut »

Ketua MPR RI Ingatkan agar Produksi Vaksin Aman Bagi Manusia | Republika OnlineKetua MPR RI Ingatkan agar Produksi Vaksin Aman Bagi Manusia | Republika OnlinePemerintah harus bisa mengatur strategi dalam pemberian vaksin Covid-19 secara gratis
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-18 02:10:44