'Karut-marut dan semua perdebatan soal digitalisasi ini tidak boleh dilupakan ini terkait faktor pertahanan dan ketahanan negara,' ujarnya.
WAKIL Ketua MPR Lestari Moerdijat menegaskan proses digitalisasi atau migrasi analog ke digital dalam sistem penyiaran Indonesia sudah tidak bisa ditunda lagi.Ia mengatakan digitalisasi harus dilakukan demi kepentingan bangsa dalam banyak hal. Tidak hanya dalam dunia penyiaran televisi, tetapi juga untuk menguatan jaringan internet hingga pertahanan negara.
"Ini harus diletakkan pada konteksnya agar revisinya segera rampung. Masyarakat juga harus paham mengapa digitalisasi ini adalah hal yang tidak bisa dihindarkan lagi. Waktu berjalan terus kita tidak bisa berada pada status quo karena kita tahu perkembangan teknologi yang begitu cepat tidak bisa dihambat," ujar Lestari.Lestari mengatakan, pemerintah harus bisa memberi kepastian bahwa migrasi digital akan segera dilakukan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Gus Jazil: Gelar Doktor Bekal Sebagai Wakil Ketua MPR | Republika OnlineGus Jazil meraih gelar Doktor Ilmu Pemerintahan dari IPDN
Baca lebih lajut »
Wakil Ketua MPR minta negara hadir lawan penyakit pikunWakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat mengatakan negara harus hadir dalam penanganan Penyakit Demensia Alzheimer saat menerima audiensi secara virtual, ...
Baca lebih lajut »
Wakil Ketua MPR Dukung Jokowi Salurkan Bantuan Tunai ke UMKM | Republika OnlineSyarief Hasan menilai UMKM butuh bantuan tunai karena terdampak pandemi Covid-19
Baca lebih lajut »
Alami Kebakaran, Kejaksaan Agung Diminta Ketua MPR Tetap Komitmen Selesaikan Kasus BesarKetua MPR Bambang Soesatyo meminta Kejaksaan Agung tetap berkomitmen menyelesaikan kasus-kasus besar.
Baca lebih lajut »
Banyak Guru Terpapar Covid-19, Ketua MPR: Lebih Baik Kerja dari RumahDi Surabaya, terdapat 137 guru yang terpapar Covid-19 akibat adanya kebijakan pemda yang mengharuskan guru-guru untuk tetap absen sidik jari di sekolah.
Baca lebih lajut »
Ketua MPR: Hasil Tes Covid-19 Harusnya Cepat | Republika OnlinePer 23 Agustus terdapat 2.032 kasus baru Covid-19 yang dilaporkan
Baca lebih lajut »