Wakil Ketua DPR: Kesadaran bersama kunci keberhasilan lawan COVID-19

Indonesia Berita Berita

Wakil Ketua DPR: Kesadaran bersama kunci keberhasilan lawan COVID-19
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 78%

Wakil Ketua DPR Azis Syamsuddin menegaskan bahwa kesadaran bersama merupakan kunci keberhasilan melawan penyebaran pandemi COVID-19.\r\n\r\nMenurut dia dalam ...

Jakarta - Wakil Ketua DPR Azis Syamsuddin menegaskan bahwa kesadaran bersama merupakan kunci keberhasilan melawan penyebaran pandemi COVID-19.

Menurut dia dalam pernyataannya yang diterima di Jakarta, Minggu malam, kunci keberhasilan itu adalah kesadaran bersama untuk menjaga kebersihan, menggunakan masker saat ke luar rumah, dan menjaga jarak."Kesadaran bersama untuk mencegah penyebaran COVID-19 adalah kunci agar kita dapat segera #MenangLawanCorona," ujar Azis.

Wakil Ketua DPR Koordinator Bidang Politik dan Keamanan itu juga mengatakan dirinya di rumah saja saat perayaan Idul Fitri 1 Syawal 1441 Hijriah.Ia juga menyampaikan ucapan selamat merayakan Hari Raya Idul Fitri dan memohon maaf lahir dan batin.Pimpinan DPR RI diketahui tidak mengadakan gelar griya pada Hari Raya Idul Fitri 1441 Hijriah dalam rangka mematuhi aturan kebijakan pembatasan sosial berskala besar .

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

antaranews /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Wakil Ketua MPR: Pandemi Covid-19 saat Idul Fitri Banyak Hikmah yang Bisa DipetikWakil Ketua MPR: Pandemi Covid-19 saat Idul Fitri Banyak Hikmah yang Bisa DipetikPerayaan Hari Raya Idul Fitri 1441 Hijriah pada 2020 ini berbeda dibandingkan tahun sebelumnya karena di tengah pandemi Corona Covid-19.
Baca lebih lajut »

Ketua MPR: Lawan COVID-19 dengan silaturahim jarak jauhKetua MPR: Lawan COVID-19 dengan silaturahim jarak jauhKetua MPR RI Bambang Soesatyo menyampaikan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1441 H, dan mengajak masyarakat melawan pandemi COVID-19 dengan silaturahim dari jarak ...
Baca lebih lajut »

Wakil Wali Kota Tangsel: Takbir Keliling Jelas Dilarang, Lakukan di Rumah untuk Cegah Covid-19Wakil Wali Kota Tangsel: Takbir Keliling Jelas Dilarang, Lakukan di Rumah untuk Cegah Covid-19'Apalagi sampai ada yang memasang petasan. Jika ada yang masih masang petasan nanti akan ditindak,' ujar Wakil Wali Kota Tangsel Benyamin Davnie.
Baca lebih lajut »

Tinggal di Zona Merah Covid-19, Wakil Wali Kota Bekasi Pilih Shalat Id di RumahTinggal di Zona Merah Covid-19, Wakil Wali Kota Bekasi Pilih Shalat Id di RumahPemkot Bekasi mengizinkan pelaksanaan shalat Idul Fitri berjemaah di masjid yang berada di 51 kelurahan zona hijau pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »

Idul Fitri, Ketua DPR Ajak Masyarakat Gotong Royong Lawan PandemiIdul Fitri, Ketua DPR Ajak Masyarakat Gotong Royong Lawan PandemiKetua DPR sekaligus mengingatkan semua pihak untuk bergotong royong melawan pandemi Covid-19.
Baca lebih lajut »

Wakil Ketua MPR: Salat Id di Rumah Tidak Mengurangi Kekhusyukan IbadahWakil Ketua MPR: Salat Id di Rumah Tidak Mengurangi Kekhusyukan IbadahHNW mengatakan kekhusyukan ibadah tergantung dari niat dan cara memahaminya karena ada yang menilai ibadah tidak khusyuk kalau tidak ramai.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 18:53:34