Satgas Covid-19 diminta aktif memantau perayaan Tahun Baru Imlek di sejumlah titik.
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG--Para pengelola tempat wisata di Jawa Tengah diminta mendukung upaya pemerintah dalam mengendalikan penyebaran varian Omicron. Terutama saat momentum liburan Tahun baru Imlek.
Baca Juga Menurut Wagub, pembatasan jumlah pengunjung serta pengawasan pelaksanaan protokol kesehagan di tempat wisata saat liburan Imlek nanti menjadi penting dalam mencegah dan mengantisipasi penularan varian omicron. Terutama dalam hal penegakan protokol kesehatan di lingkungan tempat tujuan wisata. Pembatasan jumlah wisatawan dapat dilakukan melalui aplikasi PeduliLindungi, seperti pada momentum libur akhir tahun lalu. Dengan demikian, petugas bisa melakukan kontrol serta pengawasan dengan lebih mudah.
Masih terkait dengan perayaan Tahun Baru Imlek, Wagub juga mengimbau kepada masyarakat yang merayakan tidak menggelar berbagai perayaan yang menghadirkan massa atau orang dalam jumlah besar. Satgas Covid-19 diharapkan juga bisa aktif melakukan pemantauan ke sejumlah titik.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Masih Suasana Covid-19, Hotel di Banten Peringati Imlek dengan Hiburan TematikPeringatan Imlek tahun 2022 ini masih dalam suasana Covid-19. Meski demikian, sejumlah hotel berbintang di wilayah Tangerang, Provinsi Banten, tetap menggelar sejumlah...
Baca lebih lajut »
Tahun Baru Imlek 2573, Diprediksi Ekonomi Bangkit, Pandemi Covid-19 RedaSikap optimistis tersebut diungkapkan penilik demisioner kelenteng setempat, Alim Sugiantoro.
Baca lebih lajut »
Satgas: kasus aktif COVID-19 di Kepri bertambah 10 orangSatuan Tugas Penanganan COVID-19 Provinsi Kepulauan Riau mencatat kasus aktif COVID-19 di wilayah itu kini bertambah 10 orang sehingga total menjadi 42 ...
Baca lebih lajut »
Satgas minta perkantoran kembali terapkan WFH antisipasi COVID-19'Mohon kepada perkantoran nonesensial dapat mempertimbangkan untuk menerapkan WFH kembali sebagai bentuk antisipasi terus meningkatnya kasus COVID-19,' ujar Wiku Adisasmito
Baca lebih lajut »
Antisipasi Lonjakan Omicron, Satgas Covid-19 Imbau Perkantoran Kembali WFHSatuan Tugas Penanganan Covid-19 meminta sektor perkantoran kembali menerapkan kebijakan bekerja dari rumah alias WFH sebagai antisipasi lonjakan kasus Covid-19
Baca lebih lajut »
Satgas: DKI, Jabar dan Banten Sumbang 90,4% Kasus Covid-19 Sepekan Terakhir'DKI Jakarta, Jawa Barat dan Banten ini menyumbangkan 13.316 kasus dari total 14.729 kasus minggu terakhir atau sebesar 90,4 persen,' ujar Jubir Satgas Covid-19 Wiku Adisasmito
Baca lebih lajut »