Wabah Rabies Menyebar di 11 Kecamatan di Sikka

Indonesia Berita Berita

Wabah Rabies Menyebar di 11 Kecamatan di Sikka
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 92%

Satu kasus di Kelurahan Wuring, Kecamatan Alok Barat, merupakan kasus baru karena sebelumnya tidak ada kasus rebies di wilayah itu

PEMERINTAH Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur, menetapkan wabah rabies di daerah itu sebagai kejadian luar biasa lantaran telah menyebar di 11 dari 21 kecamatan di daerah itu, serta menimbulkan korban jiwa.

Spesimen otak anjing positif rabies sesuai hasil pemeriksaan Balai Besar Veteriner Denpasar, Bali, yakni berasal dari Kecamatan Waigete, Kewapante, Bola, Doreng, Nita, Koting, Kangae, Lela, Hewokloang, Alok Timur, dan Alok Barat. Korban bernama Laurensius Kila digigit anjing pada jari telunjuk saat menyuntikan vaksin antirabies pada Kamis . Laurensius langsung dilarikan ke puskesmas untuk diberi vaksin setelah sebelumnya luka gigitan anjing dicuci.Menurut Maria, kasus rabies di Sikka ditetapkan KLB karena terjadi peningkatan kasus sebesar 50% jika dibandingkan gigitan anjing pada 2018 sebanyak 1.614 kasus, dan gigitan pada 2017 sebanyak 945 kasus.

"Respons tercepat dan termurah saat ini adalah ikat anjin dan respons kedua ialah vaksinasi darurat anjing," ujarnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Mudahkan haji, warga Musi Banyuasin bisa daftar di kecamatanMudahkan haji, warga Musi Banyuasin bisa daftar di kecamatanKantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Musi Banyuasin mempermudah pendaftaran haji berbasis "mobile" bagi masyarakat dengan cukup datang ke ...
Baca lebih lajut »

Empat kecamatan di Kabupaten Simeulu, Aceh, Dilanda Banjir dan LongsorEmpat kecamatan di Kabupaten Simeulu, Aceh, Dilanda Banjir dan LongsorKetinggian banjir yang merendam ratusan rumah warga itu mencapai 80 hingga 100 centimeter.
Baca lebih lajut »

Trump Jamu Astronaut Apollo 11 di Gedung PutihTrump Jamu Astronaut Apollo 11 di Gedung Putih
Baca lebih lajut »

Apollo 11: Foto-foto terindah dari misi pendaratan di BulanApollo 11: Foto-foto terindah dari misi pendaratan di BulanDalam peringatan 50 tahun ekspedisi Apollo 11 oleh NASA, lihat kembali momen-momen jejak pertama Neil Armstrong dan kedua rekannya di Bulan.
Baca lebih lajut »

Melihat Pesawat Antariksa di Balik Misi Apollo 11Melihat Pesawat Antariksa di Balik Misi Apollo 11NASA menyiapkan serangkaian kendaraan ruang angkasa untuk mewujudkan misi ambisius lewat misi Apollo 11.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 14:47:49