Viral Pelajar Nangis Sambil Berlutut di Depan Patung Konfusius Akibat Nilai Buruk

Indonesia Berita Berita

Viral Pelajar Nangis Sambil Berlutut di Depan Patung Konfusius Akibat Nilai Buruk
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 83%

Viral Pelajar Nangis Sambil Berlutut di Depan Patung Konfusius Akibat Nilai Buruk: Rekaman seorang gadis remaja berlutut di depan patung Konfusius dan menangis karena nilai ujian yang buruk menjadi viral di media sosial China.

Video itu diambil di Kota Foshan di provinsi Guangdong, China selatan, oleh seorang pria bermarga Chen, seperti dikutip dari laman South China Morning Post, Selasa.

Masyarakat di seluruh dunia saat ini masih berjibaku melawan pandemi Covid-19. Sejak pertama kali ditemukan di China pada akhir 2019 silam, Covid-19 telah menelan jutaan nyawa manusia di seluruh dunia. Video gadis tak dikenal itu telah dilihat 7,8 juta kali di Douyin dan 110 juta kali di Weibo, dengan banyak meninggalkan komentar yang mengungkapkan simpati untuk gadis tersebut.

“Bahkan jika skor Anda tidak selalu bagus, itu akan tetap baik-baik saja. Nilai akademis yang buruk tidak berarti bahwa Anda akan menjalani kehidupan yang lebih buruk daripada orang lain. Ada banyak cara untuk menghasilkan uang. Terlebih lagi, yang paling dipedulikan orang tuamu adalah apakah kamu bahagia atau tidak," kata seorang netizen.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama



Render Time: 2025-03-09 07:32:15