Viral Fenomena Crosshijaber, MUI: Menyimpang dan Harus Dicegah!

Indonesia Berita Berita

Viral Fenomena Crosshijaber, MUI: Menyimpang dan Harus Dicegah!
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 51%

MUI menilai fenomena crosshijaber menyimpang dan perlunya pencegahan mengenai fenomena tersebut.

"Jelas menyimpang dan itu bisa jadi memang laki-lakinya, ya kayak seperti seorang laki-laki yang menyerupai keperempuanan, kan seperti itu menyimpang. Yang benar, si laki-laki itu harus ditegaskan dalam sebuah lingkungan sosial untuk tetap dia menjadi dan mengembangkan jiwa kelelakiannya. Jangan dibiarkan dia mengembangkan jiwa keperempuanannya," ujar Ketua MUI Bidang Informasi dan Komunikasi, Masduki Baidlowi saat dimintai tanggapan, Minggu .

Masduki mengatakan, perlunya pencegahan fenomena crosshijaber supaya tidak semakin menjadi-jadi. Terlebih, tidak dibenarkan seorang laki-laki yang menyerupai kaum perempuan. "Tren yang menyimpan harus dicegah, nggak boleh. Jadi budaya apa pun kalau itu menyimpang dari nilai-nilai dasar itu harus dicegah agar tidak menjadi kebablasan. Jadi dari awal harus dicegah agar jangan sampai menjadi sebuah semacam virus yang terus berkembang akhirnya, berbahaya, yang nyeleneh gitu kan, nggak boleh," ujarnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

MUI Luncurkan Aplikasi Dakwah MUI di RakernasMUI Luncurkan Aplikasi Dakwah MUI di RakernasDai diberi kemudahan akses informasi tentang problematika dakwah di daerah
Baca lebih lajut »

MUI Luncurkan Aplikasi 'Dakwah MUI' Jawab Tantangan Era MilenialMUI Luncurkan Aplikasi 'Dakwah MUI' Jawab Tantangan Era MilenialMajelis Ulama Indonesia (MUI) meluncurkan Aplikasi 'Dakwah MUI'. Aplikasi ini dibuat untuk menyesuaikan tantangan dakwah di era milenial.
Baca lebih lajut »

Diminta mundur dari Ketua MUI, Ma'ruf Amin: Percepat munasDiminta mundur dari Ketua MUI, Ma'ruf Amin: Percepat munasWakil Presiden terpilih periode 2019-2024 Ma&39;ruf Amin meminta agar musyawarah nasional (munas) Majelis Ulama Indonesia (MUI) dipercepat agar dirinya bisa ...
Baca lebih lajut »

Bagaimana Posisi Ma'ruf Amien di MUI Setelah Dilantik jadi Wapres?Bagaimana Posisi Ma'ruf Amien di MUI Setelah Dilantik jadi Wapres?Jabatan Ma'ruf Amin sebagai Ketua Umum MUI tinggal beberapa bulan lagi, sementara pelantikannya sebagai Wapres pada 20 oktober 2019 mendatang.
Baca lebih lajut »

Ma'ruf Amin Respons Permintaan Mundur dari Ketua MUIMa'ruf Amin Respons Permintaan Mundur dari Ketua MUIMa'ruf Amin meminta agar musyawarah nasional MUI dipercepat.
Baca lebih lajut »

MUI dorong NTB jadi pusat destinasi wisata halal duniaMUI dorong NTB jadi pusat destinasi wisata halal duniaMasjelis Ulama Indonesia (MUI) mendorong Indonesia dan Provinsi Nusa Tenggara Barat menjadi pusat dan destinasi wisata halal terbesar di dunia.\r\n\r\nKetua MUI ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-26 21:26:38