Verratti Bakal Usaha Mati-matian untuk Bisa Tampil di Laga PSG vs Bayern Munich : Okezone Bola

Indonesia Berita Berita

Verratti Bakal Usaha Mati-matian untuk Bisa Tampil di Laga PSG vs Bayern Munich : Okezone Bola
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 okezonenews
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 51%

Verratti Bakal Usaha Mati-matian untuk Bisa Tampil di Laga PSG vs Bayern Munich TauCepatTanpaBatas Bola SepakBola LigaChampion ChampionsLeague .

LISBON – Gelandang Paris Saint-Germain , Marco Verratti mengaku bakal berusaha mati-matian agar dapat dipilih Thomas Tuchel untuk bermain di final Liga Champions 2019-2020. Sebab ia sangat ingin membantu PSG dalam mengalahkan Bayern Munich di partai final yang berlangsung pada Senin 24 Agustus 2020 mendatang. Bagi Verratti, dapat tampil di final yang mempertemukan PSG vs Bayern memanglah tidak mudah.

“Saya akan melakukan segalanya untuk dapat bermain di pertandingan tersebut . Saya sudah siap ketika bermain di semifinal. Kini semua tergantung sangat pelatih karena dia-lah yang menentukan semuanya,” tambah gelandang berusia 27 tahun tersebut. Selama Verratti absen, Ander Herrera yang bertugas menggantikannya tampil cukup baik. Mantan penggawa Manchester United itu berhasil memperkuat lini tengah PSG sehingga mampu tampil baik saat menghadapi Atalanta dan RB Leizpig,

Tampil apiknya Herrera itu jelas menjadi pertanda buruk untuk Verratti. Sebab Tuchel tentunya berpeluang besar mempercayai Herrera lagi ketimbang Verratti yang baru sembuh dari cedera betisnya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

okezonenews /  🏆 41. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Verratti Minta PSG Fokus 100% Selama 90 Menit saat Hadapi Bayern di Final : Okezone BolaVerratti Minta PSG Fokus 100% Selama 90 Menit saat Hadapi Bayern di Final : Okezone BolaVerratti Minta PSG Fokus 100% Selama 90 Menit saat Hadapi Bayern di Final TauCepatTanpaBatas Bola SepakBola LigaChampion ChampionsLeague .
Baca lebih lajut »

Hasil Liga Champions, Dwigol Gnabry Singkirkan Lyon, Bayern Munchen Jumpa PSG di FinalDua gol yang dicetak oleh Serge Gnabry akhirnya memastikan Bayern Munchen berjumpa Paris Saint-Germain di final Liga Champions musim 2019/2020.
Baca lebih lajut »

Hasil Liga Champions, Dwigol Gnabry Singkirkan Lyon, Bayern Munchen Jumpa PSG di Final - Tribunnews.comHasil Liga Champions, Dwigol Gnabry Singkirkan Lyon, Bayern Munchen Jumpa PSG di Final - Tribunnews.comDua gol yang dicetak oleh Serge Gnabry akhirnya memastikan Bayern Munchen berjumpa Paris Saint-Germain di final Liga Champions musim 2019/2020.
Baca lebih lajut »

Gnabry Bombardir Gawang Lyon, Bayern Muenchen Tantang PSG di Final Liga ChampionsGnabry Bombardir Gawang Lyon, Bayern Muenchen Tantang PSG di Final Liga ChampionsBayern Muenchen memastikan lolos ke final Liga Champions 2019/2020 usai menyingkirkan Olympique Lyon dengan skor 3-0 di...
Baca lebih lajut »

Jadwal Final Liga Champions, Duel PSG Vs Bayern MuenchenJadwal Final Liga Champions, Duel PSG Vs Bayern MuenchenKepastian duel PSG vs Bayern di final Liga Champions tercipta setelah perjuangan kedua tim mengalahkan masing-masing lawannya pada babak semifinal.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-24 10:45:11