Menurut RvP, Arsenal tak pernah coba mempertahankannya.
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Robin van Persie membantah dirinya ditawari perpanjangan kontrak di Arsenal, sebelum pindah ke Manchester United. Mantan penyerang tim nasional Belanda itu melepas ban kapten dari lengannya, saat meninggalkan the Gunners pada 2012 ke Old Trafford seharga 24 juta poundsterling. Van Persie memenangkan Liga Primer Inggris bersama United di musim pertamanya, sebelum mengakhiri karier di Old Trafford di musim ketiga.
Walaupun ia menyelesai caranya pindah dari stadion Emirates. ''Itu bukan hanya soal saya dan Arsene Wenger. Ada lebih banyak hal terjadi dengan Ivan Gazidis dan cara dia berperilaku dan caranya menguasai situasi secara keseluruhan,'' ungkap Van Persie, dikutip dari Express, Rabu . Ia mengungkapkan, kala itu harus mengambil keputusan sulit setelah sekian lama membela the Gunners. Bahkan, ia sampai menulis surat terbuka sebanyak dua lembar, untuk menjelaskan alasannya pindah ke rival Arsenal. Namun, saat ingin pindah, tak ada satu pun upaya Arsenal untuk menahannya di Emirates.
''Faktanya Arsenal tidak memberikan penawaran kontrak baru ke saya. Saya dapat bersumpah demi anak saya. Jika seseorang datang dengan bukti Arsenal menawari saya kontrak baru, saya akan memberikan Anda satu juta pound sekarang, hari ini,'' tegas Van Persie. BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Persepektif Republika.co.id, Klik di Sini
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Van Persie Ungkap Alasan Pindah dari Arsenal ke MU |Republika OnlinePerjalanan Robin van Persie di Arsenal seperti anti klimaks.
Baca lebih lajut »
Van Persie Ungkap 'Kekejaman' Van Gaal Saat di MU |Republika OnlinePada era Van Gaal, Van Persie hanya mengoleksi 10 gol dari 27 laga Liga Inggris.
Baca lebih lajut »
Mantan Striker Manchester United, Robin van Persie Ungkap Kekejaman Louis Van Gaal - Tribunnews.comRobin Van Persie mengungkapkan kekejaman mantan pelatihnya, Louis Van Gaal saat didepak dari Manchester United.
Baca lebih lajut »
Cerita Robin van Persie Dapat Pesan Kejam Van Gaal di Man UnitedRobin van Persie mengaku pernah dikucilkan hingga diminta segera meninggalkan Manchester United oleh Louis van Gaal pada awal musim 2015-2016.
Baca lebih lajut »
Sadis! Cerita Van Persie 'Diusir' Van Gaal dari MUKepergian Robin van Persie dari Manchester United pada 2015 tak disangka-sangka. Van Persie pun menceritakan kata-kata sadis Louis van Gaal dalam 'mengusirnya'. RobinVanPersie ManchesterUnited via detiksport
Baca lebih lajut »
Sembuh dari Kanker Tenggorokan, Van Kilmer Tak Bisa Tertawa seperti Bajak LautAktor Val Kilmer sudah empat tahun sembuh dari kanker tenggorokan.\n
Baca lebih lajut »