Valverde: Kami tidak Ingin Ambil Risiko Mainkan Messi

Indonesia Berita Berita

Valverde: Kami tidak Ingin Ambil Risiko Mainkan Messi
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 32 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 63%

Messi terpaksa absen pada laga perdana La Liga Spanyol lawan Athletic Bilbao.

REPUBLIKA.CO.ID, BARCELONA -- Lionel Messi masih menjalani pemulihan cedera betis. Messi terpaksa absen pada laga perdana La Liga Spanyol lawan Athletic Bilbao di San Mames, Sabtu dini hari WIB.

Baca Juga "Kami tidak akan mengambil risiko sekecil apa pun dengan Leo ," kata Valverde, dikutip dari Marca, Jumat . Valverde juga mengingatkan para pemainnya untuk tidak jemawa dalam menghadapi musim 2019/20. Apalagi, Bilbao, mantan klub Valverde, bukan lawan yang mudah untuk ditaklukan. Menurutnya, Bilbao menjalani pramusim yang positif dan tampil dengan intensitas tinggi.

Valverde bakal mengandalkan bintang baru Antoine Griezman pada laga ini. Griezmann dan Ousmane Dembele diperkirakan menjadi starter sebagai kedua penyerang sayap dalam formasi 4-3-3, dengan Luis Suarez mengisi peran Messi.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Messi Absen pada Laga Pembuka Barcelona di La LigaMessi Absen pada Laga Pembuka Barcelona di La LigaCedera betis yang dialami menjadi alasan Messi absen di laga pembuka.
Baca lebih lajut »

Absen Bela Barcelona, Ini Yang Lionel Messi LakukanAbsen Bela Barcelona, Ini Yang Lionel Messi LakukanLionel Messi menjalani masa pemulihan dari cedera dengan berlatih di lapangan berpasir. Ia absen saat Barcelona melawan Athletic Bilbao.
Baca lebih lajut »

Bilbao Vs Barcelona: Messi Dipastikan AbsenBilbao Vs Barcelona: Messi Dipastikan AbsenLionel Messi kemungkinan bisa absen saat Barcelona menghadapi Athletic Bilbao. Sebab, pelatih Ernesto Valverde tak mau mengambil risiko.
Baca lebih lajut »

Siap Hadapi Athletic Bilbao, Messi?Siap Hadapi Athletic Bilbao, Messi?Pelatih Barcelona, Ernesto Valverde mengaku tak akan mengambil risiko memainkan Messi
Baca lebih lajut »

Messi, Ronaldo, dan Van Dijk Jadi Calon Pemain Terbaik EropaMessi, Ronaldo, dan Van Dijk Jadi Calon Pemain Terbaik EropaRonaldo membantu Juventus meraih Scudetto pada musim pertamanya di Serie A.
Baca lebih lajut »

Pertama dalam 10 Tahun, Barcelona Start Tanpa Lionel MessiPertama dalam 10 Tahun, Barcelona Start Tanpa Lionel MessiLionel Messi akan absen dalam laga pembuka kompetisi La Liga musim ini, Athletic Bilbao vs Barcelona, Sabtu (17/8) pukul 02.00 WIB. Messi
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-27 04:00:47