Valverde menegaskan Barcelona tak dihantui oleh kekalahan dari Liverpool.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Performa Barcelona mengalami penurunan dalam beberapa pekan terakhir. Puncaknya, Barcelona gagal merebut trofi Copa Del Rey, setelah takluk dari Valencia dengan skor 1-2 di partai final yang digelar di Benito Villamarin, Ahad dini hari WIB. Pelatih Barcelona Ernesto Valverde membantah jika menurunnya performa Barcelona, karena psikologis para pemainnya terluka usai disingkirkan oleh Liverpool di babak semifinal Liga Champions.
"Kami kalah lagi, itulah kenyataanya, tapi ini pertandingan yang berbeda dengan yang kami mainkan beberapa pekan yang lalu ," katanya. "Saya merasa baik-baik saja, walau sadar kekalahan akan menempatkan pelatih tim ini di posisi sulit sebab ada tanggung jawab besar. Pelatih selalu ingin membangun tim yang lebih kuat pada dari hari ke hari, dan itu tantangan kami," katannya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Presiden Barcelona Bela Valverde Usai Gagal di Copa Del ReyBarcelona takluk 1-2 dari Valencia pada final Copa del Rey.
Baca lebih lajut »
Presiden Barcelona Bela Valverde Usai Gagal di Copa Del ReyBarcelona takluk 1-2 dari Valencia pada final Copa del Rey. Barcelona SepakBola Republika FCBarcelona
Baca lebih lajut »
Barcelona Masih Terluka Usai Disingkirkan LiverpoolMental para pemain Barcelona belum sepenuhnya pulih usai gagal meraih gelar Liga Champions karena disingkirkan Liverpool pada babak semifinal.
Baca lebih lajut »
Kalah 1-2 dari Valencia, Barcelona Gagal Juarai Copa del Rey Musim Ini : Okezone BolaBerikut jalannya laga Barcelona vs Valencia di final Copa del Rey 20182019 - Liga Spanyol - okezone bola
Baca lebih lajut »
Milan Rebut Tiga Poin dari Frosinone Usai Menang 2-0 : Okezone BolaMilan masih memiliki harapan untuk bisa finis di posisi empat besar Liga Italia 20182019 - Liga Italia - okezone bola
Baca lebih lajut »
Usai juarai La Liga, Barcelona terperosok lewati pekan-pekan terpahitBek Barcelona, Gerard Pique, mengakui timnya melewati pekan-pekan terpahit setelah berhasil memastikan gelar juara La Liga Spanyol.\r\n\r\nPuncaknya, Barcelona ...
Baca lebih lajut »
Valencia Juara Copa del Rey Usai Kalahkan BarcelonaValencia memastikan gelar juara Copa del Rey usai menekuk Barcelona 2-1 di Stadion Benito Villamarin, Sabtu (25/5) malam waktu setempat.
Baca lebih lajut »
Piala Sudirman 2019: Indonesia Kalah dari Jepang di SemifinalIndonesia gagal melangkah ke final Piala Sudirman 2019 setelah kalah dari Jepang 1-3 pada pertandingan semifinal di Guangxi Sports Center Gymnasium, Nanning.
Baca lebih lajut »
Anthony Ginting Kalah, Indonesia Tertinggal 1-2 dari JepangJepang berbalik unggul 2-1 atas Indonesia di semifinal Piala Sudirman 2019. Hasil itu didapat setelah Kento Momota mengalahkan Anthony Sinisuka Ginting.
Baca lebih lajut »
Indonesia Kalah 1-3 dari Jepang di Semifinal Sudirman Cup 2019, Tidak Perlu Digugat!Kemenangan Jepang atas Indonesia di semifinal Sudirman Cup 2019 ditentukan oleh ganda putri ranking satu dunia Mayu Matsumoto / Wakana Nagahara. SudirmanCup2019
Baca lebih lajut »