Vaksinasi Terganjal NIK, Begini Kasus Wasit dari Bekasi Bisa Diselesaikan

Indonesia Berita Berita

Vaksinasi Terganjal NIK, Begini Kasus Wasit dari Bekasi Bisa Diselesaikan
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Vaksinasi Terganjal NIK, Begini Kasus Wasit dari Bekasi Bisa Diselesaikan TempoTekno

TEMPO.CO, Jakarta - Direktur Jenderal Kependudukan dan Catatan Sipil Kementerian Dalam Negeri, Zudan Arif Fakrulloh, mengungkapkan kalau warga Kabupaten Bekasi bernama Wasit Ridwan telah mendapatkan layanan vaksinasi Covid-19. Sebelumnya gempar kalau Wasit gagal divaksin karena data Nomor Induk Kependudukan miliknya telah digunakan oleh orang lain, seorang warga asing untuk layanan vaksinasi di lokasi lain.

Terpisah, Kepala Satuan Reserse Kriminal Polres Pelabuhan Tanjung Priok Ajun Komisaris Polisi David Kanitero menerangkan, warga negara asing bernama Lee In Wong mengakui telah salah memasukkan NIK saat mengikuti vaksinasi di Kantor Kesehatan Pelabuhan Klas I Tanjung Priok, Jakarta Utara, pada 25 Juni lalu. Lee mengakui telah salah memasukkan data NIK yang seharusnya memiliki angka terakhir 8 tetapi dimasukan angka 1.Belakangan nomor belakang itu milik Wasit.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Vaksinasi Covid-19 Terganjal NIK Dipakai Orang Lain, Harus Lapor ke Mana?Vaksinasi Covid-19 Terganjal NIK Dipakai Orang Lain, Harus Lapor ke Mana?Warga Bekasi bernama Wasit Ridwan (47) mengaku sempat terhalang melakukan vaksinasi karena NIK miliknya sudah digunakan oleh orang lain.
Baca lebih lajut »

Viral Warga Cikarang Gagal Vaksinasi karena NIK Dipakai WNA, Bupati Turun TanganViral Warga Cikarang Gagal Vaksinasi karena NIK Dipakai WNA, Bupati Turun TanganKasus NIK ganda yang dialami Wasit ini terungkap ketika dia datang ke sentra vaksinasi di lingkungan tempat tinggalnya di Cikarang.
Baca lebih lajut »

Polisi Usut Dugaan NIK Warga Jakarta Dipakai Orang Lain untuk Vaksinasi Covid-19 di TangselPolisi Usut Dugaan NIK Warga Jakarta Dipakai Orang Lain untuk Vaksinasi Covid-19 di TangselKepolisian akan segera menyelidiki kasus tersebut, guna memastikan apakah ada unsur kesengajaan atau hanya kesalahan penginputan data.\n
Baca lebih lajut »

Masyarakat yang Tak Punya NIK Bisa Ikut Vaksinasi COVID-19Masyarakat yang Tak Punya NIK Bisa Ikut Vaksinasi COVID-19Kemenkes sudah mengeluarkan Surat Edaran yang menyebutkan bahwa warga yang belum memiliki nomor induk kependudukan (NIK) tetap bisa mengikuti program vaksinasi COVID-19.
Baca lebih lajut »

Vaksinasi Warga Tanpa NIK Libatkan Dinas Kependudukan dan Catatan SipilVaksinasi Warga Tanpa NIK Libatkan Dinas Kependudukan dan Catatan SipilMasyarakat rentan yang belum memiliki nomor induk kependudukan tetap bisa mendapat vaksin. Vaksinasi dapat dilakukan bersama-sama dengan dinas kependudukan dan catatan sipil di satu lokasi pelayanan yang disepakati. Humaniora AdadiKompas deonisiaarlinta
Baca lebih lajut »

Warga Tak Bisa Vaksinasi Lantaran NIK Ganda Viral di Media SosialWarga Tak Bisa Vaksinasi Lantaran NIK Ganda Viral di Media SosialAgar warga dengan NIK KTP ganda bisa tetap mengikuti vaksinasi warga harus segera melaporkannya kepada BPJS.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 02:57:05