Vaksin Covid-19 Sinopharm Resmi Kantongi Izin BPOM Sebagai Dosis Booster

Indonesia Berita Berita

Vaksin Covid-19 Sinopharm Resmi Kantongi Izin BPOM Sebagai Dosis Booster
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 83%

Vaksin Covid-19 Sinopharm akhirnya disetujui Badan Pengawasan Obat dan Makanan Republik Indonesia (BPOM RI) sebagai penggunaan darurat dosis booster (lanjutan).

Sebelumnya, vaksin produksi Beijing Bio-Institute Biological, China tersebut telah didaftarkan PT Kimia Farma untuk penggunaan booster homolog pada usia 18+ atau bagi yang sudah memeroleh dosis primer lengkap selama enam bulan atau lebih.

Dijelaskan Penny bahwa frekuensi, jenis, dan keparahan reaksi sampingan atau kejadian yang tidak diharapkan setelah pemberian booster lebih rendah dibandingkan saat pemberian dosis primer. Sedangkan dari aspek imunogenisitas, lanjut dia, peningkatan respons imun humoral untuk parameter pengukuran antibodi netralisasi, dan anti IgG dari vaksin Sinopharm, masing-masing sebesar 8,4 kali serta delapan kali lipat dibandingkan sebelum pemberian booster.

Pemerintah Indonesia kembali mendatangkan 500 ribu dosis vaksin Sinopharm dari Tiongkok. Kedatangan vaksin Covid-19 ini akan menambah pasokan untuk pelaksanaan program Vaksinasi Gotong Royong.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Covid-19 Melonjak, Penambahan Kasus Harian Covid-19 Kembali Tembus 10 Ribu/Hari - tvOneCovid-19 Melonjak, Penambahan Kasus Harian Covid-19 Kembali Tembus 10 Ribu/Hari - tvOneIndonesia kembali mencetak kasus harian Covid-19 di atas 10.000 kasus perhari dengan positivity rate di atas ambang batas standar WHO yakni 5% - tvOne
Baca lebih lajut »

Kasus Covid-19 di Banyumas Meningkat, Bupati: 17 Karyawan Perusahaan Positif Covid-19Kasus Covid-19 di Banyumas Meningkat, Bupati: 17 Karyawan Perusahaan Positif Covid-19Bupati Banyumas, Jawa Tengah, Achmad Husein mengemukakan, sebanyak 17 karyawan bagian gudang salah satu perusahaan swasta di kabupaten Banyumas
Baca lebih lajut »

Tingkah Gempi Usai Disuntik Vaksin Covid-19 Bikin Gisella Anastasia Ngakak, Kenapa?Tingkah Gempi Usai Disuntik Vaksin Covid-19 Bikin Gisella Anastasia Ngakak, Kenapa?Gisella Anastasia mengabadikan momen saat putrinya, Gempita Nora Marten dengan beraninya disuntik vaksin Covid-19. Pun Gisel dibuat ngakak lantaran Gempi berujar seperti ini usai divaksin.
Baca lebih lajut »

Berikut Cara Mendapatkan Sertifikat Vaksin Covid-19 Internasional Berstandar WHO - Tribunnews.comBerikut Cara Mendapatkan Sertifikat Vaksin Covid-19 Internasional Berstandar WHO - Tribunnews.comReisa Broto Asmoro mengatakan masyarakat tidak perlu khawatir soal sertifikat vaksin Covid-19 yang dikeluarkan pemerintah Indonesia.
Baca lebih lajut »

Pfizer Minta Persetujuan AS Terkait Penggunaan Vaksin Covid-19 untuk Balita - Tribunnews.comPfizer Minta Persetujuan AS Terkait Penggunaan Vaksin Covid-19 untuk Balita - Tribunnews.comPfizer Inc dan BioNTech SE telah mulai mengirimkan data ke regulator AS untuk meminta perizinan darurat vaksin Covid-19 untuk anak di bawah 5 tahun.
Baca lebih lajut »

AS Pertimbangkan Vaksin Covid-19 untuk Anak di Bawah 5 Tahun |Republika OnlineAnak di bawah lima tahun menjadi satu-satunya kelompok yang belum tercakup vaksinasi.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 00:56:19