Usulan Wali Kota Depok M Idris terkait penggabungan Depok dengan DKI mendapat teguran dari Pemprov Jabar. Usulan itu pun dinilai tak memiliki urgensi.
"Satu ide saya kalau mau sukses pembangunan Jakarta dan sekitarnya satukan Jakarta Raya," kata Mohammad Idris setelah meninjau pemotongan kurban di Jalan H Icang, Kelurahan Tugu, Cimanggis, Minggu .Idris mengungkapkan alasan usulannya itu. Menurut Idris, permasalahan yang ada di wilayah daerah penyangga Jakarta mudah terselesaikan jika kawasan tersebut digabung. Ia juga menyebut peran satu gubernur untuk penggabungan wilayah itu."Masalah banjir, masalah apa bisa selesai semua.
"Pembangunan Kota Depok akan berjalan lebih cepat, karena PAD-nya saja sangat jomplang, PAD kita baru Rp 1,2 triliun, Jakarta sudah ratusan triliun gitu dari sisi pembangunan," imbuhnya.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Wali Kota Ingin Depok Gabung dengan Jakarta, Ini AlasannyaWali Kota Depok Mohammad Idris mengusulkan agar kota penyangga bergabung menjadi Jakarta Raya. Hal ini dinilainya efektif untuk mengatasi permasalahan seperti banjir dan sampah jika berada di bawah satu komando. Selengkapnya di
Baca lebih lajut »
Wakil Wali Kota Ungkap 5 Alasan Depok Lebih Realistis Gabung Jakarta Dibanding Jadi Bagian Jawa BaratWakil Wali Kota Depok mengungkap sejumlah alasan mengapa kota tersebut lebih realistis gabung Jakarta menjadi Jakarta Raya.
Baca lebih lajut »
Wakil Wali Kota Depok Pesan Perumahan Harus Berkonsep Kasih Sayang dengan AlamWakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono berpesan kepada semua pengembang di Depok agar dalam membangun proyek propertinya menerapkan konsep Rahmatan Lilalamin....
Baca lebih lajut »
Wagub Jabar Tolak Usulan Depok Gabung Jakarta Raya!Wagub Jabar Uu Ruzhanul Ulum menilai usulan Wali Kota M Idris soal Depok gabung dengan Jakarta Raya mendiskreditkan Pemprov Jabar. Via: detik_jabar
Baca lebih lajut »
Wacana Bergabungnya Depok Dengan Jakarta, Uu: Pak Wali, Tolong Jangan Buat Gaduh!BeritaJabar Wacana Bergabungnya Depok Dengan Jakarta, Uu: Pak Wali, Tolong Jangan Buat Gaduh! uuruzhanulum depokgabungjakarta
Baca lebih lajut »