Kereta ini menjadi KA dengan rute terpanjang yang menempuh jarak 1.031 km.
yang mempunyai rangkaian kereta kelas eksekutif dan ekonomi tersebut kini menjadi KA dengan rute terpanjang yang menempuh jarak 1.031 km.Setelah rute KA Blambangan Ekspres diperpanjang sejak 26 Juli 2024 hingga 31 Agustus 2024, total volume penumpang selama 37 hari mencapai 57.282 orang.
"Naik 43,52 persen dibanding 37 hari sebelum diperpanjang dengan 39.912 penumpang. Ada pun rata-rata volume harian juga meningkat dari 1.097 menjadi 1.548 atau 41,11 persen," ungkap Anne dikutip dari laman KAI, Minggu . Lanjut dia, okupansi penumpang pada periode 26 Juli-31 Agustus mencapai 190 persen atau meningkat 57 persen dibanding periode 14 Juni-20 Juli yaitu 133 persen.
Anne menambahkan, okupansi yang melebihi angka 100 persen dikarenakan adanya penumpang dinamis yaitu penumpang yang turun-naik di antara stasiun awal dengan stasiun tujuan akhir."Kami telah meningkatkan kenyamanan penumpang dengan menyediakan leg room yang lebih luas, toilet yang lebih bersih, kereta makan yang nyaman, serta musala. Ini tentunya akan membuat perjalanan panjang dengan kereta api Blambangan Ekspers lebih santai dan menyenangkan," tutup Anne.
KA Blambangan Ekspres KAI Indonesia KA Blambangan Ekspres KA Blambangan Ekspres
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Angkot Sarat Penumpang di Sukabumi Ditabrak Truk, Satu Penumpang Alami Patah TulangSebuah mobil truk menabrak angkot jurusan Cibadak-Cicurug, Sukabumi. Akibatnya beberapa penumpang alami luka-luka, satu di antaranya mengalami patah tulang.
Baca lebih lajut »
Respons Koalisi Herdiat-Yana Usai Pendaftaran Pilbup Ciamis DiperpanjangKPU Ciamis memperpanjang masa pendaftaran Pemilihan Bupati dan wakil Bupati (Pilbup) Ciamis dari tanggal 2 sampai 4 September 2024.
Baca lebih lajut »
Usai Pendaftaran Diperpanjang, Dharma-Kun Tetap Satu-satunya Calon Kepala Daerah Independen Tingkat ProvinsiTotal jumlah pasangan calon yang diusung partai politik atau gabungan partai politik sebanyak 1.497 pasangan.
Baca lebih lajut »
Penumpang Ini Terpaksa Bersihkan Kotorannya Usai Ketahuan BAB di Toilet BusViral di sosial media seorang penumpang wanita ketahuan melakukan buang air besar atau BAB di toilet bus yang sedang berhenti.
Baca lebih lajut »
Pesawat Alaska Airlines Mati Mesin Usai Lepas Landas, Penumpang Kirim Pesan ke KeluargaPesawat Boeing Alaska Airlines mengalami mati mesin tak lama usai lepas landas. Penumpang sempat kirim pesan terakhir ke keluarga dan orang tercinta.
Baca lebih lajut »
Usai Ditambah 14 Perjalanan, Penumpang LRT NaikSelama periode 5 Agustus 2024 sampai dengan 11 Agustus 2024, jumlah pengguna LRT Jabodebek mencapai 452.774 pengguna.
Baca lebih lajut »