Juventus tampil sebagai pemenang setelah mengatasi Inter Milan 2-1.
REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Lini belakang Juventus tampil cukup baik dalam laga Derby d'Italia pada pekan ketujuh Serie A. Juventus tampil sebagai pemenang setelah mengatasi Inter Milan 2-1 di Stadion Giuseppe Meazza, Senin dini hari WIB.
Baca Juga "Kehilangan Chiellini sangat buruk bagi kami, baik di dalam maupun di luar lapangan. Saya harus memberi lebih dari apa yang saya lakukan musim lalu, yang merupakan musim aneh bagi saya," kata sosok yang pernah setahun berkostum AC Milan kepada Sky, dikutip dari Football Italia. Posisi Chiellini digantikan oleh Matthijs de Ligt. Secara individu, kualitas De Ligt tak perlu diragukan lagi.
De Ligt melakukan kesalahan saat melawan Inter. Ia menyentuh bola dengan tangan di area terlarang. Walhasil tuan rumah mendapat penalti. Beruntung Juventus akhirnya keluar sebagai pemenang lewat gol Paulo Dybala dan Gonzalpo Higuain. Dalam beberapa kesempatan De Ligt juga membuat intersep memutus serangan tuan rumah.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Kalahkan Inter, Juventus Puncaki Klasemen Serie A
Baca lebih lajut »
Jelang Inter Vs Juventus, Bonucci Ingat Betapa Kerasnya Dilatih ConteMenuju laga derby antara Inter dan Juventus, Leonardo Bonucci masih ingat betapa kerasnya waktu dilatih Antonio Conte. Apa katanya? Inter Juve via detiksport
Baca lebih lajut »
Bonucci Sanjung Kinerja Conte di InterInter akan menjamu juara bertahan Italia Juventus di Stadion Giuseppe Meazza, Senin.
Baca lebih lajut »
7 Fakta Penting Usai Juventus Mengalahkan Inter MilanBerikut fakta penting usai Juventus menumbangkan Inter Milan dalam laga pekan ketujuh Liga Italia yang berlangsung di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (7/10) WIB.
Baca lebih lajut »
Usai Upacara HUT TNI, Jokowi Salami PrajuritUpacara HUT ke-74 TNI telah usai dilaksanakan. Presiden Joko Widodo (Jokowi) selaku inspektur upacara menyalami prajurit TNI. HUT74TNI Jokowi
Baca lebih lajut »
Bernie Telah Diizinkan Pulang Usai Terkena Serangan JantungKandidat Presiden AS Demokrat Bernie Sanders terkena serangan jantung usai kampanye
Baca lebih lajut »