Update Kondisi Pemain Indonesia Jelang Semifinal Piala AFF Futsal 2024 Lawan Thailand

Piala Aff Futsal 2024 Berita

Update Kondisi Pemain Indonesia Jelang Semifinal Piala AFF Futsal 2024 Lawan Thailand
Timnas Futsal ThailandTimnas Futsal IndonesiaHector Souto
  • 📰 Bolanet
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 63%

Indonesia akan berhadapan dengan Thailand pada babak semifinal Piala AFF Futsal 2024

, Jumat di Nakhon Ratchasima. Pelatih Hector Souto memberi update kondisi terkini pemain jelang laga itu. Indonesia finis sebagai juara Grup B dengan sembilan poin dari tiga laga. Indonesia selalu menang di fase grup. Nah, sebagai juara Grup B, Indonesia bertemu Thailand sebagai runner-up Grup A. Laga ini tidak akan mudah bagi Muhammad Iqbal Iskandar dan kolega. Sebab, Thailand sangat dominan di futsal level ASEAN. Thailand juga menjadi tuan rumah di Piala AFF Futsal 2024 ini.

Namun hari ini kami menjalani latihan dan beberapa sesi untuk mempersiapkan pertandingan melawan Thailand,' sambung mantan pelatih Bintang Timur Surabaya itu. Pada laga terakhirnya di fase grup, Thailand kalah dengan skor 2-3 dari Vietnam. Menurut sang pelatih, Miguel Rodrigo, laga itu sangat melelahkan dan mereka butuh istirahat yang cukup. 'Persiapannya hanyalah istirahat yang cukup. Anda tahu, hari ini kami tidak mengadakan pelatihan apa pun.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

Bolanet /  🏆 20. in İD

Timnas Futsal Thailand Timnas Futsal Indonesia Hector Souto

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menang 9-0 Lawan Kamboja, Timnas Futsal Indonesia Pimpin Klasemen Grup B Piala AFF Futsal 2024Menang 9-0 Lawan Kamboja, Timnas Futsal Indonesia Pimpin Klasemen Grup B Piala AFF Futsal 2024Timnas Futsal Indonesia memulai kiprahnya di Piala AFF Futsal 2024 dengan hasil yang impresif
Baca lebih lajut »

Timnas Futsal Indonesia jadi Juara Grup dan Lolos ke Semifinal Piala AFF Futsal 2024Timnas Futsal Indonesia jadi Juara Grup dan Lolos ke Semifinal Piala AFF Futsal 2024Babak semifinal Piala AFF akan berlangsung pada Jumat (8/11/2024). Indonesia akan bertemu runner-up dari Grup A.
Baca lebih lajut »

Hajar Australia, Indonesia Lolos ke Semifinal Piala AFF Futsal 2024Hajar Australia, Indonesia Lolos ke Semifinal Piala AFF Futsal 2024Timnas futsal Indonesia kembali meraih kemenangan di fase grup Piala AFF Futsal 2024.
Baca lebih lajut »

Kalahkan Australia 3-1, Timnas Indonesia Lolos Semifinal Piala AFF Futsal 2024Kalahkan Australia 3-1, Timnas Indonesia Lolos Semifinal Piala AFF Futsal 2024Timnas Futsal Indonesia berhadapan dengan Australia pada matchday kedua Grup B Piala AFF Futsal 2024
Baca lebih lajut »

Bekuk Australia, Timnas Futsal Indonesia Pastikan Tiket ke Semifinal Piala AFF 2024Bekuk Australia, Timnas Futsal Indonesia Pastikan Tiket ke Semifinal Piala AFF 2024Timnas futsal Indonesia berhasil mengunci tiket semifinal Piala AFF 2024 setelah mengalahkan Timnas Australia dengan skor 3-1
Baca lebih lajut »

Piala AFF Futsal 2024: Kena Comeback Vietnam, Thailand Jadi Lawan Indonesia di Semi FinalPiala AFF Futsal 2024: Kena Comeback Vietnam, Thailand Jadi Lawan Indonesia di Semi FinalTimnas futsal Thailand dipastikan menjadi lawan timnas futsal Indonesia di semi final Piala AFF Futsal 2024 setelah mereka dikalahkan timnas futsal Vietnam, Rabu (06/11/2024) malam WIB.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-02-21 09:49:03