Jumlah kasus positif terinfeksi virus Corona (COVID-19) di Indonesia kembali bertambah. Penambahan dari 6 April 2020 hingga...
di Indonesia kembali bertambah. Penambahan dari 6 April 2020 hingga 7 April 2020 pukul 12.00 WIB yakni sebanyak 247 pasien positif. Sehingga jumlah positif Corona sebanyak 2.738 orang dan 221 meninggal dunia.
“Pada periode tanggal 6 April pukul 12.00 WIB sampai dengan hari ini tanggal 7 April 2020 pukul 12.00 WIB kita dapatkan penambahan kasus baru confirm pemeriksaan PCR COVID-19 sebanyak 247 orang sehingga total kasus menjadi 2.738 orang,” ungkap Juru Bicara Pemerintah Penanganan virus Corona , Achmad Yurianto dalam konferensi pers di Media Center Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Graha Badan Nasional Penanggulangan Bencana , Jakarta, Selasa .
Sementara, kata Yuri kasus sembuh bertambah 12 orang sehingga menjadi 204 orang. Sementara kasus meninggal bertambah 12 orang sehingga menjadi 221 orang.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Update Kasus Corona di Kota Bogor: 41 Positif, 79 PDP, 784 ODPPemerintah Kota (Pemkot) Bogor merilis data terbaru mengenai virus Corona (COVID-19) di Kota Bogor. Tercatat, ada 41 kasus positif COVID-19. CoronaUpdate Bogor
Baca lebih lajut »
Update Kasus Corona di Sulteng: 5 Positif, 363 ODP, 29 PDPPemerintah Provinsi Sulawesi Tengan (Pemprov Sulteng) memperbarui laporan dalam Pusdatina (COVID-19) di Sulteng yang bertambah menjadi 5 orang positif Corona.
Baca lebih lajut »
Kasus Positif Corona Meningkat, Bandung Belum Ajukan PSBBJumlah pasien positif corona di Kota Bandung meningkat. Namun, Pemkot Bandung belum mengajukan penerapan PSBB.
Baca lebih lajut »
Bertambah 30, Kasus Positif Corona di Sulsel Jadi 112Kasus positif virus Corona (COVID-19) di Sulawesi Selatan (Sulsel) bertambah 30. Total sejauh ini ada 112 kasus positif Corona di Sulsel.
Baca lebih lajut »
Kasus Positif Tambah 218, Pasien Corona Jadi 2.491 Orang |Republika OnlineSebanyak 192 pasien berhasil sembuh, dan 209 meninggal dunia.
Baca lebih lajut »