Sebanyak 3.950 orang di Jakarta dinyatakan positif terjangkit Covid 19.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melalui Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Provinsi DKI Jakarta menyampaikan, jumlah pasien positif Covid 19 per tanggal 28 April 2020 berjumlah 3.950 orang. Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta, Dwi Oktavia Tatri Lestari mengatakan sementara pasien sembuh sebanyak 341 orang dan meninggal berjumlah 379 orang. Baca Juga "2.
Dwi menjelaskan, untuk rapid test masih terus berlangsung di 6 wilayah Kota/Kabupaten Administrasi DKI Jakarta dan Pusat Pelayanan Kesehatan Pegawai . Total sebanyak 74.785 orang telah menjalani rapid test, dengan persentase positif Covid-19 sebesar 3,9 persen, dengan rincian 2.954 orang dinyatakan positif Covid-19 dan 71.831 orang dinyatakan negatif.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Demi Transparansi, Gugus Tugas Covid-19 Luncurkan Bersatu Lawan CovidData dan informasi tersebut berkaitan dengan perkembangan Covid-19 di Tanah Air.
Baca lebih lajut »
Pasien sembuh 1.151 orang, 19 provinsi tak ada kasus baru COVID-19Data kasus COVID19 di Indonesia hingga Senin, 27 April 2020: +214 positif, total 9.096 kasus +44 sembuh, total 1.151 orang +22 meninggal, total 765 orang CoronaVirusIndonesia CoronaVirusUpdate
Baca lebih lajut »
Jumlah Pasien Positif Covid-19 Sumbar Bertambah 19 Orang |Republika OnlineSaat ini, jumlah pasien positif Covid-19 mencapai 121 orang.
Baca lebih lajut »
Update Senin 27 April 2020: Pasien Positif Covid-19 di Jakarta Capai 3.832 OrangJumlah pasien positif virus Corona atau Covid-19 di Jakarta terus mengalami kenaikan.
Baca lebih lajut »
Tambah 26, Pasien Covid-19 Sembuh di Jakarta Jadi 363 Orang'DKI Jakarta sudah mencapai 363 orang yang sembuh, disusul dengan Jawa Timur 144 orang,' kata Juru bicara pemerintah untuk penanganan Covid-19 (virus korona) Achmad Yurianto.
Baca lebih lajut »