Data ini berdasarkan jumlah yang tercatat pada Kamis 16 April 2020 pukul 12.00 WIB hingga Jumat (17/4/2020) pukul 12.00 WIB.
Liputan6.com, Jakarta - Jumlah pasien meninggal dunia akibat Corona terus mengalami peningkatan. Hingga hari ini, jumlah yang meninggal bertambah 24 menjadi 520 orang.
Yurianto mengingatkan kepada masyarakat untuk menjaga jarak, lebih dari 2 meter, cuci tangan pakai sabun dengan air mengalir, dan tetap produktif selama di rumah. 2 dari 3 halamanData Kamis 16 April 2020Jumlah kasus sembuh dari virus corona Covid-19 di Indonesia terus menunjukkan peningkatan. Kamis 16 April 2020, jumlah pasien yang sembuh dari Covid-19 bertambah 102 orang.
Sementara kasus kematian akibat virus corona bertambah 27 orang, sehingga total akumulatif hingga saat ini sebanyak 496 orang. Untuk kali pertama, jumlah akumulasi pasien sembuh di Indonesia melewati kasus kematian akibat Covid-19.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Mulai 16 April 2020 KRL Hanya Beroperasi Sampai Pukul 18.00 WIB - Tribun JakartaKemenhub Budi Rahardjo mengatakan mulai Kamis (16/4/2020), waktu operasional KRL akan dikurangi.
Baca lebih lajut »
Hanya 4 Hari, Daftar Kartu Prakerja Gelombang 2 Mulai 20 April 2020 pukul 10.00 WIBPendaftaran Kartu Prakerja untuk gelombang kedua akan kembali dibuka mulai Senin, 20 April 2020 mulai pukul 10.00 WIB.
Baca lebih lajut »
April 2020, Produksi Beras Purwakarta Surplus 12 Ribu TonKepala Dinas Pangan dan Pertanian Kabupaten Purwakarta, Agus Rachlan Suherlan mengatakan, sebetulnya setiap hari di Purwakarta ada panen sekaligus tanam.
Baca lebih lajut »
Kabar Baik, 12 Pasien Positif COVID-19 di Semarang SembuhSelain 39 pasien yang sudah dinyatakan sembuh melalui pengecekan swab tes dan ada 28 pasien yang sudah menunjukkan perbaikan klinis.
Baca lebih lajut »
Vietnam Perpanjang Lockdown di 12 Provinsi Selama Tujuh HariVietnam akan memperpanjang lockdown di 12 provinsi selama tujuh hari untuk memutus penyebaran virus corona. Saat ini belum...
Baca lebih lajut »