Update 5 Maret 2022: Kasus Corona Tambah 30.156, Kematian 322
Penambahan 30.156 kasus Covid-19 terjadi dalam 24 jam terakhir hingga hari ini pukul 12.00 WIB. Satuan Tugas Penanganan Covid-19 mencatat, temuan 30.156 kasus berdasarkan hasil pemeriksaan terhadap 400.150 spesimen dari 216.438 orang.
Penambahan kasus positif diikuti kenaikan pasien sembuh dari Covid-19. Hari ini, pasien sembuh bertambah 46.669, total kumulatif menjadi 5.073.522. Kasus kematian akibat Covid-19 juga bertambah, yakni 322. Total keseluruhannya menjadi 149.918. Sementara itu, kasus aktif Covid-19 menurun sebanyak 16.835, tersisa 500.418.Kasus aktif merupakan pasien positif Covid-19 yang masih menjalani perawatan atau isolasi.
Data ini dilaporkan Satuan Tugas Penanganan Covid-19, Sabtu pukul 17.33 WIB. Data bersumber dari Kementerian Kesehatan ini bisa diakses melalui covid19.go.id dan kemkes.go.id.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
UPDATE 4 Maret: Kasus Positif di Kota Tangerang Bertambah 250 kasusSementara, pasien yang sembuh dari Covid-19 bertambah 1.022 orang sehingga berjumlah 63.859 orang.
Baca lebih lajut »
Update 5 Maret: Ada 500.418 Kasus Aktif Covid-19 di IndonesiaSatgas juga melaporkan penambahan kasus positif Covid-19 sebanyak 30.156 kasus dalam 24 jam terakhir.\n
Baca lebih lajut »
Update Covid-19 Hari Ini: Kasus Positif Naik 30.156, Sembuh 46.669 | Kabar24 - Bisnis.comSatgas Covid-19 melaporkan update Covid-19 hari ini, kasus positif naik 30.156 dan sembuh 46.669.
Baca lebih lajut »
UPDATE 3 Maret: Bertambah 592 Kasus Positif Covid-19 di Tangsel, 9.843 Pasien Masih DirawatDengan demikian, total kasus Covid-19 di Tangsel sampai Kamis kemarin berjumlah 75.426 kasus. Megapolitan JernihkanHarapan
Baca lebih lajut »
Update Corona 4 Maret 2022: Kasus Omicron Siluman di Indonesia Mencapai 330Jumlah kasus positif dunia naik sekitar 1,7 juta kasus dibanding Kamis (3/3/2022). Sedangkan pasien sembuh naik sekitar 2 juta orang.
Baca lebih lajut »
Update Corona RI 4 Maret: Tambah 26.347 Kasus Baru, Kematian 328 JiwaJumlah kasus virus Corona COVID-19 bertambah 26.347 kasus pada Jumat (4/3/2022), sehingga total menjadi 5.693.702. Pasien sembuh bertambah 40.462, kematian 328.
Baca lebih lajut »