UPDATE 10 Mei: Tambah 14 Orang, Jumlah Pasien Covid-19 Meninggal 973 Kasus

Indonesia Berita Berita

UPDATE 10 Mei: Tambah 14 Orang, Jumlah Pasien Covid-19 Meninggal 973 Kasus
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 52 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 68%

Sebanyak 14 kasus meninggal terkait Covid-19 tersebar di lima provinsi.

Juru bicara pemerintah untuk penanganan Covid-19 Achmad Yurianto mengungkapkan, terjadi penambahan kasus meninggal dunia akibat Covid-19 sebanyak 14 orang dalam 24 jam terakhir.

Penambahan itu berdasarkan data Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 pada Minggu pukul 12.00 WIB. "Meninggal 14 orang, sehingga total menjadi 973 orang," ujar Yuri dalam konferensi pers di Graha BNPB, Jakarta, Minggu sore.Adapun kasus meninggal dunia tersebut tersebar di lima provinsi, yakni DKI Jakarta tujuh orang, Jawa Timur dua orang, Kepulauan Riau satu orang, Sumatera Selatan tiga orang, dan Sulawesi Selatan satu orang.Dengan begitu, total pasien sembuh di Tanah Air hingga kini sebanyak 2.698 orang.

Yuri menambahkan, kasus positif Covid-19 bertambah 387 orang. Dengan begitu, akumulasi pasien positif virus corona di Tanah Air hingga kini sebanyak 14.032 orang."Konfrimasi positif yang kita dapatkan pada hari ini sebanyak 387, sehingga totalnya menjadi 14.032," terang dia.Sementara, pasien berstatus Orang Dalam Pemantauan sebanyak 248.690 orang.

Sedangkan, sebanyak 373 kabupaten dan kota yang tersebar di 34 provinsi telah terdampak penyebaran virus corona.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

kompascom /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemkot Bekasi Gelar Tes Swab Covid-19 di 14 Pasar TradisionalPemkot Bekasi Gelar Tes Swab Covid-19 di 14 Pasar TradisionalTes swab Covid-19 dilakukan secara acak kepada para pedagang dan pembeli di tiap pasar.
Baca lebih lajut »

Panduan Covid-19 dan 14 Aturan Cegah Virus Corona |Republika OnlinePanduan Covid-19 dan 14 Aturan Cegah Virus Corona |Republika OnlineNegara-negara berlomba untuk mengembangkan vaksin melawan virus corona (Covid-19)
Baca lebih lajut »

Menkeu Salurkan Rp3,14 Triliun untuk Gugus Tugas Covid-19Menkeu Salurkan Rp3,14 Triliun untuk Gugus Tugas Covid-19Anggaran Rp3,14 triliun antara lain digunakan untuk penyaluran APD Rp250 miliar, alat kesehatan Rp51 miliar, kekarantinaan...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 15:57:36