Upaya Industri Perang Ukraina Menangkal Ancaman Drone Rusia TempoDunia
TEMPO.CO, Jakarta - Di ruang bawah tanah di pusat kota Kyiv akhir bulan lalu, jauh dari mata-mata, ratusan insinyur dan inovator bertemu dengan pejabat militer senior untuk bertukar pikiran tentang cara menjinakkan drone bunuh diri murah Rusia yang masih menghancurkan kota-kota Ukraina.
'Ini benar-benar sebuah perang drone yang belum pernah terjadi,” kata Fedorov, sambil menambahkan bahwa inovasi teknologi militer Ukraina telah berkembang pesat sejak invasi Rusia.Ukraina telah meluncurkan proyek urun dana tahun lalu yang bertujuan untuk menciptakan sebuah “Tentara Drone” yang berkembang menjadi program negara yang mencakup apa pun dari produksi pesawat nirawak hingga pelatihan pilot-pilot drone.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Perang Rusia-Ukraina: Bencana Nuklir Mengancam, Ukraina Siap Evakuasi WarganyaUkraina mendesak warga untuk bersiap menghadapi kemungkinan evakuasi jika terjadi ledakan di pembangkit listrik Zaporizhzhia.
Baca lebih lajut »
Perang Rusia Vs Ukraina: 185.000 Tentara Kontrak Baru Gabung dengan Angkatan Bersenjata Rusia185.000 rekrutan baru bergabung dengan tentara Rusia sebagai tentara kontrak profesional saat Moskow mencoba memperkuat pasukan.
Baca lebih lajut »
Tank Tempur Canggih Leopard 2 Segera Tiba di UkrainaPerang Rusia vs Ukraina hari ini; tank tempur canggih Leopard 2 segera tiba di Ukraina.
Baca lebih lajut »
Rusia Jatuhkan 5 Drone Ukraina, Bandara Moskwa Sempat TergangguEmpat drone dihancurkan oleh sistem pertahanan anti-udara Rusia, sedangkan yang kelima dilumpuhkan dengan alat elektronik.
Baca lebih lajut »
Rusia Klaim Gagalkan Serangan Drone Pengebom Ukraina ke Moskow, Tuding Barat Ada di Balik SeranganKementerian Pertahanan Rusia mengatakan empat dari lima drone berhasil ditembak jatuh di pinggiran Moskow, sementara satu drone lainnya dilumpuhkan
Baca lebih lajut »