Unsur Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (TNI AL) yang sedang latihan gabungan bersama (latgabma) Super Garuda ...
Suasana evakuasi korban kapal tenggelam oleh unsur Kapal Perang Republik Indonesia Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut di Timur Kepulauan Bangka, Minggu . ANTARA/HO-Dinas Penerangan Angkatan Laut
Berdasarkan keterangan Dinas Penerangan Angkatan Laut yang diterima di Jakarta, Minggu, unsur KRI TNI AL yang evakuasi itu adalah KRI Bung Tomo-357, KRI Frans Keisepo-368, dan KRI John Lie-358 yang sedang konvoi menuju Batam. Selanjutnya, personel KRI Bung Tomo-357 segera melaksanakan prosedur MOB dengan menurunkan perahu karet untuk mendekati titik lokasi korban.
Dengan demikian, tiga nelayan dievakuasi oleh KRI Bung Tomo-357 dan satu orang nelayan dievakuasi oleh KRI Frans Keisepo-368.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
TNI AL Evakuasi ABK KM Patria Meranti yang TenggelamTNI AL menyelamatkan empat Anak Buah Kapal KM Patria Meranti yang dihantam ombak besar hingga kapal tenggelam di Perairan Pulau Patah.
Baca lebih lajut »
Terjatuh Saat Mengangkat Jangkar, Seorang ABK Kapal Tunda TenggelamSaat melepas tali jangkar, korban terpeleset, lalu terjatuh ke sungai dan tenggelam.
Baca lebih lajut »
KKP: Hiu Macan 01 Tangkap 1.001 Kapal Ikan Asing IlegalKKP mencatat bahwa Kapal Pengawas KKP Hiu Macan 01 berhasil menangkap 1.001 kapal ikan asing ilegal di perairan Indonesia.
Baca lebih lajut »
Pemerintah Pastikan 55 WNI Korban Penyekapan di Kamboja, Telah DibebaskanSetelah 55 WNI berhasil dibebaskan dari penyekapan di Kamboja Retno menegaskan, lima lainnya sedang diupayakan untuk evakuasi.
Baca lebih lajut »