Unik, Pria Ini Gunakan Honda Vario untuk Mengadang Air Banjir Masuk ke Rumah

Indonesia Berita Berita

Unik, Pria Ini Gunakan Honda Vario untuk Mengadang Air Banjir Masuk ke Rumah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 57 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 83%

Ancaman banjir selalu menghantui masyarakat Indonesia ketika hujan deras mulai turun. Pemilik rumah yang sudah sering kebanjiran tentu memiliki antisipasi tersendiri.

Namun para pemuda ini memiliki cara tak biasa untuk mengeluarkan air dari dalam rumah. Mereka geber motor Honda Vario agar air bisa keluar dari teras rumah.

Aksi ini mereka tunjukkan melalui akun TikTok @bizar.30 dalam video yang diunggah 16 Agustus 2022 lalu. Berikut ini ulasan selengkapnya!Dalam video yang diunggah pemilik akun bernama Zain Taher terlihat ada dua pria yang mencoba menguras air banjir dari teras rumah. Motor diparkir di teras rumah yang tergenang air, kemudian standar tengahnya diturunkan.

Cipratan air pun begitu derasnya mengarah ke belakang. Sedangkan pemuda tadi terus menggeber motornya hingga air banjir bisa berkurang.Sejak berita ini diturunkan, video tersebut telah disukai lebih dari 600 kali dan mendapatkan beragam komentar netizen. Banyak dari mereka yang takjub dengan aksi usir air banjir pakai motor ini."Mantab Bang.. jadi kayak SPEEDBOAD," jelas Barbie_Dreamtopia"bg bensin mahal bg.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.Khusus untuk pembelian secara kredit, Honda Vario 125 bisa dipinang dengan beragam opsi simulasi kredit untuk menghitung biaya yang harus dikeluarkan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Eddy Soeparno Harap Mahasiswi IPB Jadi Korban Terakhir - Pikiran-Rakyat.comEddy Soeparno Harap Mahasiswi IPB Jadi Korban Terakhir - Pikiran-Rakyat.comSekjen PAN Eddy Soeparno bertakziah ke rumah mahasiswi IPB yang meninggal akibat terseret arus banjir.
Baca lebih lajut »

Kampung 1001 Malam Bakal Diubah Menjadi Rumah PompaKampung 1001 Malam Bakal Diubah Menjadi Rumah PompaLahan eks Kampung 1001 Malam akan dibuat rumah pompa untuk mengurangi banjir di kawasan Krembangan PemkotSurabaya
Baca lebih lajut »

Tampil Percaya Diri dengan 5 Rekomendasi Skincare dari The Body Shop untuk Pria - Tribunshopping.comTampil Percaya Diri dengan 5 Rekomendasi Skincare dari The Body Shop untuk Pria - Tribunshopping.comMerawat kulit untuk pria penting untuk menunjang penampilan, berikut ini 5 produk skincare untuk pria dari The Body Shop yang bisa menjadi pilihanmu.
Baca lebih lajut »

Banjir Bandang Melanda Sejumlah Wilayah di Kabupaten Jembrana BaliBanjir Bandang Melanda Sejumlah Wilayah di Kabupaten Jembrana BaliSejumlah jembatan putus akibat banjir bandang, serta ratusan rumah warga terendam air cukup tinggi.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-03 15:29:46