Umat Hindu Ikut Ramaikan Pawai Takbiran di Lombok Barat

Indonesia Berita Berita

Umat Hindu Ikut Ramaikan Pawai Takbiran di Lombok Barat
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 73 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 32%
  • Publisher: 63%

Warga dari berbagai usia mengikuti pawai mengelilingi desa sejak bakda shalat Isya.

REPUBLIKA.CO.ID, MATARAM -- Ribuan warga Desa Narmada, Kecamatan Narmada, Kabupaten Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat , tumpah ruah mengikuti malam takbiran Selasa malam.

Menariknya, bukan hanya umat Muslim yang terlibat pada malam takbir ini. Sejumlah umat Hindu yang berasal dari Dusun Gandari, Desa Narmada, Kecamatan Narmada, Lombok Barat pun tampak di antara rombongan itu.Dengan memgenakan pakaian adat Bali, umat Hindu tampak antusias mengikuti pawai takbiran. Mereka membawakan musik tradisional Bali, Peleganjur, lengkap dengan iringan vendera Tunggul, Payung, dan spanduk.

"Pengalaman ini luar biasa banget karena bisa ikut serta memeriahkan acara takbiran. Ini juga baru pertama kali untuk warga Dusun Gandari ikut. Jadi semua anak dan remaja, bahkan ibu-ibu pun ada yang berpartisipasi untuk ikut," ujar Tokoh Pemuda Dusun Gandari I Ketut Suweca. I Ketut Suweca mengaku partisipasi umat Hindu dalam acara ini disambut baik panitia. Mereka bahkan diberikan barisan depan iring-iringan pawai."Pertama datang kami langsung disambut baik banget sama panitia. Langsung diarahkan untuk baris di urutan kedua," kata Ketut.

I Ketut Suweca menjelaskan, selain untuk menunjukkan toleransi antarumat beragama, dia bersama warga dan tokoh masyarakat sengaja ambil bagian dalam kegiatan ini sebagai bentuk dukungan untuk mewujudkan Desa Narmada menjadi desa wisata yang bertemakan toleransi. Ia juga mengharap Dusun"Kami berharap bisa tetap ikut memeriahkan acara takbiran di setiap tahunnya, dan selalu saling menghormati satu sama lain," ungkap Ketut menambahkan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Meriahnya Acara Doa Bersama Untuk Palestina di RusiaMeriahnya Acara Doa Bersama Untuk Palestina di RusiaDoa bersama dihadiri sekitar 20 ribu umat warga Muslim Rusia.
Baca lebih lajut »

Muhammadiyah: Islam Agama yang Menyebarkan Damai dan Anti-KekerasanMuhammadiyah: Islam Agama yang Menyebarkan Damai dan Anti-KekerasanDia pun mengajak seluruh warga Muhammadiyah dan umat Islam untuk mengimplementasikan nilai-nilai Islam pencerahan.
Baca lebih lajut »

Puluhan Rumah Warga di Cakung Ludes TerbakarPuluhan Rumah Warga di Cakung Ludes TerbakarWarga mengaku, kebakaran berlansung cepat sehingga warga sulit menyelamatkan harta benda mereka.
Baca lebih lajut »

Banjir Terjang Bontang Kaltim, Warga Pilih Menginap di MasjidBanjir Terjang Bontang Kaltim, Warga Pilih Menginap di MasjidBanjir merendam puluhan rumah warga, sehingga membuat warga mengungsi ke tempat yang lebih tinggi.
Baca lebih lajut »

Warga asli Papua berjualan daun ketupat tambah pendapatan keluargaWarga asli Papua berjualan daun ketupat tambah pendapatan keluargaWarga orang asli Papua di Kabupaten Biak Numfor, Papua memproduksi daun ketupat untuk dijual kepada umat Islam yang akan melaksanakan Idul Fitri 1440 Hijriah ...
Baca lebih lajut »

Video Warga Mengaku Terkepung di Depan Bawaslu Picu Kemarahan MassaVideo Warga Mengaku Terkepung di Depan Bawaslu Picu Kemarahan MassaAda keterkaitan aksi 22 Mei di depan Kantor Bawaslu, dengan peristiwa pembakaran mapolsek Tambelangan, Kabupaten Sampang, Madura. pembakaranmapolsekTambelangan
Baca lebih lajut »

Dicemooh Warga Karena Tunda Pesawat, Menteri Meksiko MundurDicemooh Warga Karena Tunda Pesawat, Menteri Meksiko MundurMenteri Lingkungan Meksiko, Josefa Gonzáles Blanco, mundur karena dicibir rakyat usai meminta penerbangan sipil ditunda hanya karena dia telat.
Baca lebih lajut »

Dekati Warga Tangerang, Mitsubishi Resmikan Dealer di CikokolDekati Warga Tangerang, Mitsubishi Resmikan Dealer di CikokolPT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) meresmikan dealer kendaraan penumpang di jalan MH. Thamrin nomor 9, Cikokol, Tangerang.
Baca lebih lajut »

Polri Janji Tindak Oknum Brimob yang Terbukti Aniaya WargaPolri Janji Tindak Oknum Brimob yang Terbukti Aniaya WargaPropam Polri disebut sudah aktif memeriksa dugaan kekerasan aparat dalam aksi 22 Mei
Baca lebih lajut »

Ribuan warga antre sedekah dari Gudang Garam, Rp50 ribu per orangRibuan warga antre sedekah dari Gudang Garam, Rp50 ribu per orangRibuan warga dari berbagai daerah antre sedekah dari PT Gudang Garam, Tbk, Kediri, Jawa Timur yang dibagikan menjelang Idul Fitri 1440 Hijriah senilai Rp50 ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-11 04:55:35