Ulang Tahun DKI Bertajuk Jakarta Hajatan Digelar 24 Mei-25 Juni 2022 TempoMetro
TEMPO.CO, Jakarta - Sekretaris Daerah Provinsi DKI Jakarta Marullah Matali membeberkan rencana perayaan Hari Ulang Tahun atau HUT DKI Jakarta bertajuk Jakarta Hajatan ke-495. Acara ulang tahun Ibu Kota ini akan digelar selama satu bulan, mulai dari 24 Mei hingga 25 Juni 2022.“Jakarta Hajatan hadir sebagai branding baru untuk HUT DKI Jakarta pada tahun 2022.
Marullah belum bisa menyampaikan siapa saja tokoh dunia yang akan hadir. “Mudah-mudahan surprise, besok ada juga tokoh dari digital nomad island yang akan tampil.”Dalam acara tersebut, direncanakan akan dihadir langsung oleh Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, termasuk dengan anggota ahli dari Wolrd Bank, regional director C40 Southeast Asia and Oceania, serta pelaku digital nomad ternama di Indoqnesia.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
20 SMA Terbaik di Jakarta Timur, Referensi buat PPDB DKI 2022Cek lagi daftar SMA terbaik di Jakarta Timur versi nilai UTBK LTMPT untuk referensi memilih sekolah di PPDB Jakarta 2022. Berikut daftarnya.
Baca lebih lajut »
Mulai 22 Mei 2022, Pemprov DKI Jakarta Kembali Adakan Car Free DayPemerintah Provinsi DKI Jakarta, Minggu (22/5) ini mulai memberlakukan kembali Car Free Day di ibu kota. Sejumlah persiapan telah dilakukan Pemerintah Provinsi DKI guna melancarkan kegiatan hari bebas kendaraan ini di sepanjang Jalan Sudirman-Thamrin.
Baca lebih lajut »
Update Covid-19 DKI 22 Mei 2022: Kasus Positif 110, Sembuh 89 | Jakarta Bisnis.comDinkes DKI Jakarta mengonfirmasi 110 kasus baru Covid-19 pada Minggu (22/5/2022) sehingga total kasus terkonfirmasi 1.249.742 orang.
Baca lebih lajut »
Simak Prakiraan Cuaca DKI Jakarta 23 Mei 2022Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperkirakan wilayah DKI Jakarta pada Senin (23.5.2022) akan diguyur hujan. Badan Meteorologi, Klimatologi,...
Baca lebih lajut »
Mengintip Kinerja Bank DKI di Kuartal I 2022Pada Maret 2022 penyaluran kredit Bank DKI tumbuh sebesar 13,70 persen dari Rp 33,6 triliun per Maret 2021 menjadi Rp 38,3 triliun pada Maret 2022.
Baca lebih lajut »