Ukraina Mati-matian Pertahankan Bakhmut di Tengah Gempuran Rusia

Indonesia Berita Berita

Ukraina Mati-matian Pertahankan Bakhmut di Tengah Gempuran Rusia
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 70%

Kota itu sudah luluh lantak akibat pertempuran terlama dan paling berdarah sejak invasi Rusia dimulai setahun lalu. Pertempuran yang intens di kota itu telah menguras cadangan artileri kedua pihak. Internasional AdadiKompas

Foto yang diambil dari cuplikan video AFPTV memperlihatkan pemandangan kerusakan kota Bakhmut akibat serangan pasukan Rusia di Ukraina pada 27 Februari 2023.

Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy, Senin malam waktu setempat, menuturkan, dalam pertemuan dengan para petinggi militer ia menanyakan langkah apa yang bisa diambil atas Bakhmut. ”Para jenderal menjawab tidak akan mundur, tetapi memperkuat pertahanan. Saya katakan kepada mereka untuk menemukan pasukan yang layak guna membantu prajurit kita di Bakhmut,” katanya.Tentara Ukraina bersiap untuk pertempuran di kota Bakhmut, wilayah Donetsk, Ukraina timur, 3 Maret 2023.

Menurut dia, satu-satunya jalan keluar dari Bakhmut adalah jalan berlumpur menuju Chasiv Yar. Jika tank-tank terjebak di jalan itu, mereka akan jadi sasaran empuk artileri Rusia. Pasukan Ukraina, Minggu, mengungkap, mereka telah terlibat dalam lebih dari 130 serangan setiap hari di sekitar Bakhmut dari pasukan Rusia. Populasi Bakhmut kini tersisa 4.500 warga sipil dari 70.000 orang sebelum perang.Seorang perempuan menoleh saat hendak masuk ke ruang perlindungan bawah tanah di Chasiv Yar, dekat kota Bakhmut, Ukraina timur, 5 Maret 2023, di tengah serangan pasukan Rusia.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

hariankompas /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tentara Rusia dan Ukraina Perang Sengit Berebut Kota BakhmutTentara Rusia dan Ukraina Perang Sengit Berebut Kota BakhmutTentara Rusia terus mencoba mengepung kota Bakhmut, tapi pasukan Ukraina enggan menyerah. Perang sengit antara tentara Rusia dan Ukraina terjadi di kota Bakhmut....
Baca lebih lajut »

Perang Rusia-Ukraina Masih Menggila, Kota Ini Jadi 'Neraka'Perang Rusia-Ukraina Masih Menggila, Kota Ini Jadi 'Neraka'Perang Rusia ke Ukraina masih terus terjadi. Sejumlah fakta baru pun muncul. Salah satu kota disebut jadi 'neraka total' karenanya.
Baca lebih lajut »

Rusia Jinakkan Tiga Rudal di Belgorod, Serangan Ukraina?Rusia Jinakkan Tiga Rudal di Belgorod, Serangan Ukraina?Rusia mengklaim menembak jatuh tiga rudal di wilayah Rusia di Belgorod, yang berbatasan dengan Ukraina.
Baca lebih lajut »

Pasukan Ukraina Ogah Menyerah, Bakal Mati-matian Pertahankan BakhmutPasukan Ukraina Ogah Menyerah, Bakal Mati-matian Pertahankan BakhmutMereka bakal mati-matian agar kota di Ukraina timur itu tak dikuasai tentara Rusia.
Baca lebih lajut »

Presiden Ukraina: Pertempuran di Donbas Sulit dan Menyakitkan |Republika OnlinePresiden Ukraina: Pertempuran di Donbas Sulit dan Menyakitkan |Republika OnlineRusia bertekad untuk menguasai seluruh wilayah Donbas.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-01 22:09:28