UIN Sunan Kalijaga Kukuhkan Guru Besar Ilmu Kalam

Indonesia Berita Berita

UIN Sunan Kalijaga Kukuhkan Guru Besar Ilmu Kalam
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Pengukuhan dilakukan dengan pidato guru besar.

REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN – Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga mengukuhkan guru besar bidang ilmu kalam yakni Sangkot Sirait. Dia dikukuhkan pada Jumat lalu dengan menyampaikan pidato berjudul Ilmu Kalam dan Keberagamaan Fungsional.

Baca Juga Dia mengatakan, dalam kurikulum Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia yang saat ini sedang dikembangkan Kementerian Agama, ilmu kalam menjadi bagian dari ilmu tauhid. "Jadi aspek rasionalisme mendominasi makna pengakuan terhadap eksistensi Allah SWT, Tuhan yang Maha Esa," kata Sirait. Pemahaman seperti itu, katanya, akan membuat keberagamaan umat muslim lebih inklusif, toleran dan pengertian terhadap kelompok lain.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bawa-bawa Penyakit Ibunda, Bebby Fey Disentil Sunan KalijagaBawa-bawa Penyakit Ibunda, Bebby Fey Disentil Sunan KalijagaPerilaku Bebby Fey makin membuat pihak Atta Halilintar kesal. Terlebih ketika Bebby Fey gembar-gembor penyakit jantung ibunda kambuh.
Baca lebih lajut »

Menag Minta Lulusan UIN Jaga Semangat Moderasi IslamMenag Minta Lulusan UIN Jaga Semangat Moderasi IslamSemangat moderasi Islam telah ditunjukkan empat Imam besar terdahulu
Baca lebih lajut »

Mentri Agama minta wisudawan UIN Palembang pahami moderasi IslamMentri Agama minta wisudawan UIN Palembang pahami moderasi IslamMenteri Agama Lukman Hakim Saifudin meminta wisudawan Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang memahami dan menjalankan konsep moderasi Islam sebagai ...
Baca lebih lajut »

Yang Mengagetkan dari Efek Samping Sedot Lemak Salmafina SunanYang Mengagetkan dari Efek Samping Sedot Lemak Salmafina SunanSetelah pemberitaan pindah agama dan drama keluarganya mereda, Salmafina Sunan masih tetap jadi pembahasan oleh netizen karena tindak tanduknya.
Baca lebih lajut »

Ribuan Warga Hadiri Haul Sunan Pojok BloraRibuan Warga Hadiri Haul Sunan Pojok BloraWisata religi Haul Sunan Pojok menjadi perhatian tersendiri bagi Pemkab Blora. Selain menghadiri haul, warga yang datang juga berbelanja dan mencicipi kuliner.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-04-26 19:17:11