Ucapkan Selamat Natal, Anies: Peringatan Tahun Ini Kondisi Pandemi Terkendali

Indonesia Berita Berita

Ucapkan Selamat Natal, Anies: Peringatan Tahun Ini Kondisi Pandemi Terkendali
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Ucapkan Selamat Natal, Anies: Peringatan Tahun Ini Kondisi Pandemi Terkendali TempoMetro

TEMPO.CO, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyampaikan selamat Natal kepada umat kristiani yang merayakannya. Menurut Anies, kondisi pandemi saat Natal tahun ini jauh lebih baik dibanding tahun sebelumnya. 'Kami patut bersyukur, karena peringatan tahun ini diselenggarakan ketika kondisi pandemi sudah jauh lebih terkendali,' ujar Anies dalam video yang diunggah ke akun Instagram pribadinya @aniesbaswedan, Sabtu, 25 Desember 2021.

Anies mengajak seluruh masyarakat saling bergandeng tangan, berkolaborasi, dan sama-sama menjadikan Jakarta sebagai simpang temu lintas umat beragama dan rumah yang mempersatukan untuk semua. 'Semoga perayaan Natal tahun ini berlangsung dengan aman, damai, teduh dan reflektif,' kata Anies. Ia berharap awal tahun 2022 dapat menjadi babak baru untuk menyusun langkah agar menjadi lebih baik, teduh, dan membahagiakan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ucapkan Selamat Natal dan Tahun Baru, Ini Harapan Wapres Ma'ruf AminUcapkan Selamat Natal dan Tahun Baru, Ini Harapan Wapres Ma'ruf AminWapres RI Ma’ruf Amin memberikan ucapan selamat merayakan Natal kepada umat Kristiani di Tanah Air.
Baca lebih lajut »

Video Imut Choi Woo Shik Dikagetin Filter Kamera Saat Ucapkan Selamat Natal Kembali Jadi PerhatianVideo Imut Choi Woo Shik Dikagetin Filter Kamera Saat Ucapkan Selamat Natal Kembali Jadi PerhatianItu adalah video pesan Natal yang diunggah Choi Woo Shik di akun Instagram-nya. Dalam pesan ini, Choi Woo Shik menyampaikan ucapan selamat Natalnya kepada para penggemar di seluruh dunia.
Baca lebih lajut »

Wapres Ma'ruf Amin Ucapkan Selamat Natal: Sebarkan Cinta Kasih dan DamaiWapres Ma'ruf Amin Ucapkan Selamat Natal: Sebarkan Cinta Kasih dan DamaiWapres Ma'ruf Amin mengucapkan selamat Natal ke seluruh umat Kristiani. Ma'ruf berharap berpesan agar selalu menyebarkan cinta kasih dan menjaga kedamaian.
Baca lebih lajut »

Ucapan Selamat Natal dan Twibbon Hari Natal 2021Ucapan Selamat Natal dan Twibbon Hari Natal 2021Berikut ini contoh ucapan Selamat Hari Natal 2021 dan link twibbon untuk memeriahkan Natal 2021 yang dapat diunggah untuk status di media sosial
Baca lebih lajut »

Pelatih Singapura Jelang Leg Kedua Semifinal Piala AFF: Natal, Natal, dan Natal - Bola.netPelatih Singapura Jelang Leg Kedua Semifinal Piala AFF: Natal, Natal, dan Natal - Bola.netTatsuma Yoshida, punya tekad kuat meraih kemenangan saat berjumpa Indonesia di Piala AFF 2021
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-12 19:11:31