Bea Cukai turut andil dan mendukung penanganan pandemi Covid-19 di Indonesia, dengan mendukung percepatan distribusi oksigen ke Pulau Jawa.
jpnn.com, BATAM - Bea Cukai turut andil dan mendukung penanganan pandemi Covid-19 di Indonesia. Hal itu diperlihatkan KPU Bea Cukai Batam yang turut andil dalam percepatan distribusi oksigen ke Pulau Jawa. Langkah strategi yang diambil antara lain melaksanakan customs visit customer ke PT Samator Gas Industri, Selasa , secara daring.Baca Juga: PT Samator Gas Industri merupakan produsen oksigen murni di Batam.
Perusahaan itu akan melakukan ekspansi pendistibusian 70 persen sampai 80 persen oksigen murni dari Kepulauan Riau ke Pulau Jawa. KPU Bea Cukai Batam mendukung penuh rencana tersebut sekaligus untuk penanganan pandemi di tengah meningkatnya angka kasus aktif Covid-19 di Pulau Jawa.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Capaian Vaksinasi Covid-19 Jawa Barat |Republika OnlineData Satgas COVID-19 vaksinasi di Jawa Barat sudah mencapai 420 ribu dosis per hari.
Baca lebih lajut »
Hari Ini 13.806 Pasien Covid-19 Sembuh, Tertinggi di Jawa BaratAngka kesembuhan pasien Covid-19 terus menunjukkan tren kenaikan. Khusus hari ini, pasien Covid-19 yang dinyatakan sembuh 13.806 orang. Angka kesembuhan pasien...
Baca lebih lajut »
Link Daftar Vaksin Covid-19 di PeduliLindungi dan Vaksin Loket, Simak Caranya di Sini - Tribunnews.comBerikut adalah link resmi dan cara daftar vaksin Covid-19 online di PeduliLindungi dan Vaksin Loket. Simak selengkapnya di sini.
Baca lebih lajut »
Granit Xhaka Ternyata Tolak Vaksin Sebelum Positif Covid-19 |Republika OnlineGranit Xhaka harus diisolasi dan tidak bisa memperkuat Swiss melawan Yunani.
Baca lebih lajut »