Tur Virtual ke 8 Tempat Kopi Legendaris di Jakarta

Indonesia Berita Berita

Tur Virtual ke 8 Tempat Kopi Legendaris di Jakarta
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 51%

Pandemi corona seakan membuat aktifitas ngopi di kedai kekinian lumpuh. Jangan sedih, coba deh mampir ke 8 tempat kopi legendaris Jakarta ini secara virtual. Mana favoritmu? TurVirtual KopiLegendaris via detikTravel

Trend tur virtual tak hanya terbatas berkunjung ke destinasi wisata, tapi juga tempat kopi. Di Jakarta misalnya, tak sedikit tempat kopi legendaris sarat cerita yang bisa dikunjungi secara virtual.Tepat pada hari Jumat lalu , Komunitas Historia bersama Kemenparekraf baru saja mengadakan tur virtual gratis 'ngabuburit wisata kopi di Jakarta.' Tak tanggung-tanggung, operator tur Jakarta Good Guide digandeng oleh keduanya untuk meramaikan tur virtual tersebut.

"Jangan datang lebih dari jam 11, karena pasti sudah full. Selain kopi ya nasi tim makanan cemilan lainnya. Kalau menurutku di sini Kopi O-nya enak banget," tutur Cindy.Berikutnya ada Kopi Warung Tinggi PD atau yang dahulu memiliki nama asli Tek Sun Ho. Berlokasi di Jalan Tangki Sekolah Nomor 6 Mangga Besar, tempat ini berada tak jauh dari Kopi Es Tak Kie dan merupakan toko kopi tertua di Indonesia.Diketahui, toko kopi ini sudah berdiri sejak tahun 1878 silam.

Untuk informasi, Bakoel Koffie juga didirikan oleh Tek Sun Ho selaku pendiri awal Kopi Warung Tinggi PD. Apabila Kopi Warung Tinggi PD adalah toko kopi, maka Bakoel Koffie adalah kedai kopinya.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Masjid Agung Sheikh Zayed Luncurkan Tur Wisata Virtual |Republika OnlineMasjid Agung Sheikh Zayed Luncurkan Tur Wisata Virtual |Republika OnlineWisata virtual Masjid Agung Sheikh Zayed upaya cegah Covid-19.
Baca lebih lajut »

Jakarta Good Guide Hadirkan Wisata Kopi Virtual di Jakarta |Republika OnlineJakarta Good Guide Hadirkan Wisata Kopi Virtual di Jakarta |Republika OnlineWisata kopi virtual ajak masyarakat menelusuri tempat kopi di Jakarta.
Baca lebih lajut »

MAKI: Telusuri Nurhadi di Money Changer Cikini dan Mampang |Republika OnlineMAKI: Telusuri Nurhadi di Money Changer Cikini dan Mampang |Republika OnlineAda dua tempat money changer di Jakarta yang biasa digunakan oleh Nurhadi.
Baca lebih lajut »

5 Kepala Daerah Sepakat Penumpang KRL Tunjukkan Surat Tugas5 Kepala Daerah Sepakat Penumpang KRL Tunjukkan Surat TugasBanyak warga di Bodebek yang bekerja di Jakarta sehingga pergerakan masyarakat dari Bodebek ke Jakarta dan sebaliknya cukup tinggi.
Baca lebih lajut »

Seorang wanita tewas di tempat dalam kecelakaan di TamboraSeorang wanita tewas di tempat dalam kecelakaan di TamboraSeorang wanita yang belum diketahui identitasnya tewas di tempat setelah  tertabrak kendaraan roda dua di Jalan Tubagus Angke l, Tambora Jakarta ...
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-04 20:00:33