Mekanisme perubahan kesejahteraan hakim dilakukan melalui perubahan peraturan pemerintah.
Para hakim yang tergabung dalam Solidaritas Hakim Indonesia saat menanti dimulainya audiensi tuntutan kesejahteraan mereka di Gedung Mahkamah Agung , Jakarta, Senin . Audiensi antara Solidaritas Hakim Indonesia dengan Mahkamah Agung , Komisi Yudisial , Kementerian Keuangan, dan Bappenas membahas peningkatan kesejahteraan hakim yang berada di bawah Mahkamah Agung . Perwakilan para hakim ini mengemukakan tuntutan kenaikan gaji dan tunjangan hakim.
Namun, ia mengapresiasi adanya upaya harmonisasi peraturan perundang-undangan yang saat ini sedang dilakukan pemerintah di Kementerian”Semoga perubahan PP 94 Tahun 2012 benar-benar mencerminkan aspirasi para hakim seluruh Indonesia, yakni naiknya gaji dan tunjangan sebesar 142 persen serta diimplementasikan hak-hak lain, seperti jaminan keamanan hakim dan hak atas keprotokoleran,” kata Aji.
Surat dikirimkan atas nama Menpan dan RB, berisi permohonan harmonisasi terkait rancangan perubahan peraturan pemerintah yang mengatur kesejahteraan hakim, termasuk besaran gaji, tunjangan, dan tunjangan pensiun.
Mahkamah Agung Kesejahteraan Hakim
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Di Tengah Isu Kenaikan Gaji Hakim, PN Lubuklinggau Dapat Hadiah Sapu LidiMassa mendesak tuntutan kenaikan gaji para hakim harus didukung dengan peningkatan profesionalitas dan kinerja para hakim
Baca lebih lajut »
Deretan Tuntutan Hakim dan Usulan yang Dipenuhi, Kenaikan Gaji dan TunjanganKemenkeu menyetujui beberapa tuntutan para hakim terkait usulan kenaikan gaji dan tunjangannya. Apa saja?
Baca lebih lajut »
Keinginan Bertemu Menkeu Kandas, Tuntutan Kenaikan Gaji Hakim Tunggu Kebijakan PolitikJawaban atas tuntutan kenaikan gaji hakim masih harus menanti kebijakan dari Menkeu Sri Mulyani dan kebijakan politik.
Baca lebih lajut »
Menkumham Janji Bicarakan Tuntutan Kenaikan Gaji Hakim dengan KemenkeuAksi cuti bersama hakim bisa diperpanjang jika pemerintah tak menaikkan gaji dan tunjangan hakim.
Baca lebih lajut »
Kemenkeu Buka Suara soal Tuntutan Kenaikan Gaji dan Tunjangan HakimKemenkeu tanggapi tuntutan kenaikan gaji hakim. Pembahasan Peraturan Pemerintah segera dilakukan. Hakim serukan cuti bersama sebagai protes.
Baca lebih lajut »
Tuntutan Kenaikan Gaji-Tunjangan Belum Dikabulkan, Aksi Cuti Bersama Hakim BerlanjutMA sudah mengupayakan kenaikan gaji dan tunjangan sesuai kebutuhan hakim, tetapi tak dipenuhi Kemenpan dan RB.
Baca lebih lajut »