Panglima TNI Jendral Andika Perkasa berharap agar rencana perubahan besaran nilai tunjangan pensiun bagi purnawirawan TNI turut mempertimbangkan kondisi APBN.
Balikpapan, Beritasatu.com - Usai disinggung Presiden Joko Widodo terkait rendahnya tunjangan pensiun bagi purnawirawan TNI, khususnya TNI AD, Panglima TNI Jendral Andika Perkasa menanggapinya dengan menyerahkan keputusan rencana perubahan nilai tunjangan pensiun kepada pemerintah.
Kendati demikian, Panglima TNI Jendral Andika Perkasa berharap agar rencana perubahan besaran nilai tunjangan pensiun bagi purnawirawan TNI turut mempertimbangkan kondisi keuangan negara atau APBN agar tidak memberatkan APBN. Advertisement Hal itu disampaikan langsung oleh Panglima TNI Jendral Andika Perkasa usai meninjau Latma Super Garuda Shield 2022 di Markas Yonif Raider 600 Modang Kodam VI Mulawarman di Kota Balikpapan, Jumat Siang .Tunjangan Pensiunan TNI AD Rendah, Presiden Jokowi Tak Janji Naikkan Jendral Andika Perkasa mengatakan munculnya polemik ini berawal dari gugatan yang diajukan oleh masyarakat ke Mahkamah Kontitusi, dan TNI telah memberikan jawaban ke Mahkamah Kontitusi sebagai pihak yang terkait.
"Ya kan terkait tunjangan pensiun bagi tentara ini akan berawal dari gugatan masyarakat ke Mahkamah Konstitusi, dan dari pihak kami, dalam hal ini TNI, telah memberikan jawaban ke Mahkamah Konstitusi sebagai pihak yang terkait" kata Jendral Andika Perkasa ke awak media.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Doni Monardo Minta Jokowi Tambah Tunjangan Pensiun Purnawirawan TNI AD | merdeka.comDoni melaporkan bahwa total ada sekitar 8.000 purnawirawan TNI AD dari semua tingkatan. Mulai dari, tamtama, bintara, hingga perwira tinggi, termasuk purnawirawan Kowad.
Baca lebih lajut »
Purnawirawan TNI Ingin Kenaikan Tunjangan, Ini Jawaban Jokowi |Republika OnlinePemerintah telah memberikan THR dan gaji ke-13 bagi pensiunan TNI.
Baca lebih lajut »
Diminta Naikkan Tunjangan Pensiun TNI AD, Jokowi Akan Panggil Sri MulyaniDi Silatnas Persatuan Purnawirawan TNI AD (PPAD), Presiden Jokowi mengaku akan memanggil Menkeu Sri Mulyani untuk menghitung ulang tunjangan pensiun TNI AD.
Baca lebih lajut »
Tunjangan Pensiunan TNI AD Rendah, Presiden Jokowi Tak Janji NaikkanPresiden Jokowi tidak menjanjikan untuk menaikkan tunjangan pensiun purnawariwan TNI Angkata Darat.
Baca lebih lajut »
Presiden Diminta Menaikkan Tunjangan Pensiun Purnawirawan TNIUrusan kesejahteraan masih menjadi tantangan bagi sebagian besar purnawirawan TNI AD. Presiden berjanji akan membicarakannya dengan Menteri Keuangan. Polhuk AdadiKompas
Baca lebih lajut »
Viral Video Aksi Heroik Anggota TNI Loncat dan Hinggap di Tiang Pisahkan Keributan , Tuai Komentar NetizenBeredar di media sosial viral video aksi heroik anggota TNI loncat dan hinggap di tiang pisahkan keributan sekelompok pemuda yang nyaris baku hantam. 4/8/2022
Baca lebih lajut »