Tujuh Daerah Masuk Kategori Rawan Tinggi

Indonesia Berita Berita

Tujuh Daerah Masuk Kategori Rawan Tinggi
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 51%

RADARSEMARANG.ID, SEMARANG – Sebanyak tujuh daerah kabupaten dan kota di Provinsi Jawa Tengah (Jateng) masuk kategori rawan tinggi. Hal ini berdasarkan pada hasil Indeks Kerawanan Pemilu (IKP) 2024…

RADARSEMARANG.ID, SEMARANG – Sebanyak tujuh daerah kabupaten dan kota di Provinsi Jawa Tengah masuk kategori rawan tinggi. Hal ini berdasarkan pada hasil Indeks Kerawanan Pemilu 2024 yang dilakukan Badan Pengawas Pemilu .

Koordinator Divisi Pencegahan dan Parmas Bawaslu Jateng Anik Sholihatun mengatakan, untuk mencegah adanya pelanggaran, Bawaslu akan mengembangkan program pencegahan dan pengawasan dalam pelaksanaan Pemilu Serentak 2024. “Bawaslu RI mencatat ada 85 kabupaten dan kota dengan kondisi kerawanan tinggi. Adapun yang rawan sedang sebanyak 349 kabupaten/kota, dan rawan rendah 80 kabupaten/kota,” jelasnya.

Anik mengaku dari 85 kabupaten/kota dengan kondisi kerawanan tinggi. Ada tujuh kabupaten/kota di Jateng yang masuk dalam kategori tersebut. Antara lain Kota Semarang di urutan ke-12 dengan skor 73,26. Berikutnya Kabupaten Sukoharjo di urutan 14 dengan skor 70,20. Kabupaten Purworejo di urutan ke-18 dengan skor 67,11.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

jawapos /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Di 2022, Pembangunan Manusia di Surabaya Masuk Kategori Sangat TinggiDi 2022, Pembangunan Manusia di Surabaya Masuk Kategori Sangat TinggiData Badan Pusat Statistik (BPS) menyatakan, pada 2022 ini indeks pembangunan manusia (IPM) di Kota Surabaya mengalami kenaikan cukup signifikan.
Baca lebih lajut »

Indeks Kerawanan Pemilu 2024, Demak Masuk Kategori Rawan SedangIndeks Kerawanan Pemilu 2024, Demak Masuk Kategori Rawan SedangBawaslu telah meliris Indeks Kerawanan Pemilu 2024. Salah satu hasilnya, yakni menempatkan Kabupaten Demak masuk kategori rawan sedang.
Baca lebih lajut »

Situbondo Tidak Masuk Daerah Potensi Macet NataruSitubondo Tidak Masuk Daerah Potensi Macet NataruMeski berada di jalur pantura, Kabupaten Situbondo tidak termasuk dalam daerah yang diprediksi akan terjadi kemacetan panjang selama liburan Natal dan Tahun Baru 2023 (Nataru). Meski demikian, pemkab tetap membentuk tim untuk menjaga kelancaran kendaraan yang melintas.
Baca lebih lajut »

Laporan Dugaan Kecurangan Verifikasi Parpol Masuk dari Banyak DaerahKoalisi Masyarakat Sipil Kawal Pemilu mendesak KPU mengaudit Sipol dan memublikasikan hasilnya secara terbuka. Tak transparannya KPU terhadap data di Sipol bisa mencederai pemilu. Polhuk AdadiKompas
Baca lebih lajut »

Ini 7 Daerah di Jateng yang Rawan Tinggi saat Pemilu, Nomor 2 Daerah SolorayaIni 7 Daerah di Jateng yang Rawan Tinggi saat Pemilu, Nomor 2 Daerah SolorayaBawaslu merilis nama 85 kabupaten/kota yang masuk kategori rawan tinggi pada Pemilu 2024, di mana tujuh di antaranya berada di wilayah Jateng dan salah satunya adalah wilayah di Soloraya.
Baca lebih lajut »

Cuaca Jawa Timur Hari Ini 19 Desember 2022, Hujan Ringan Hingga Lebat di Wilayah BerikutCuaca Jawa Timur Hari Ini 19 Desember 2022, Hujan Ringan Hingga Lebat di Wilayah BerikutBerikut ramalan cuaca hari ini khusus daerah-daerah di Jawa Timur beserta imbauan penting untuk masyarakat.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-05 00:23:20