Pertemuan Trump dan Kim diperkirakan akan berlangsung sangat singkat.
REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL -- Presiden Amerika Serikat , Donald Trump telah tiba di Zona Demiliterisasi yang membagi Semenanjung Korea, ia akan bertemu dengan pemimpin Korea Utara Kim Jong-un, Ahad , dalam waktu singkat.
Trump tiba di Seoul pada Sabtu malam untuk melakukan pembicaraan dengan Presiden Korea Selatan Moon Jae setelah menghadiri KTT G20 di Osaka, Jepang. Trump membuat tawaran kejutan mendadak untuk bertemu dengan Kim. Trump mengatakan, dia tidak terburu-buru saat datang di Semenanjung Korea, dan menekankan pertemuan itu akan singkat."Hanya berjabat tangan dengan cepat dan menyapa, karena kita belum pernah bertemu sejak Vietnam," kata dia, merujuk pada pertemuan puncak yang gagal tanpa kesepakatan pada Februari.Moon mengatakan bahwa sementara ia juga akan pergi ke DMZ pada pertemuan Trump-Kim. Ia menyatakan kemungkinan pertemuan lebih formal di kemudian hari.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Via Twitter, Trump Ajak Kim Jong Un Reuni di DMZTrump mengajak Kim Jong Un bertemu di DMZ melalui cuitannya di Twitter.
Baca lebih lajut »
Trump Kunjungi DMZ Harap Bertemu Kim Jong-unPertemuan Trump dan Jong-un bisa menjadi momen bersejarah.
Baca lebih lajut »
Trump Akan Kunjungi DMZ, Berharap Bertemu dengan Kim Jong-unTrump tiba di Seoul pada Sabtu malam untuk melakukan pembicaraan dengan Presiden Korsel Moon Jae-in setelah menghadiri KTT...
Baca lebih lajut »
Trump Bilang Kim Jong-un Ingin Bertemu di DMZIni akan menjadi sangat singkat, hampir seperti jabat tangan. Tapi itu tidak masalah. Jabat tangan sangat berarti, kata...
Baca lebih lajut »
Presiden Korsel: Trump akan Bertemu Kim Jong-un di DMZPresiden Korea Selatan Moon Jae-in mengungkapkan bahwa Trump akan bertemu dengan Kim Jong-un di DMZ.
Baca lebih lajut »
Trump Ingin Bertemu Kim Jong Un di DMZ: Kami Berdua Ingin MelakukannyaSama-sama ingin bertemu di Zona Demiliterisasi (DMZ), Donald Trump dan Kim Jong Un ingin mempercepat pembicaraan nuklir yang sempat tersendat. DonaldTrump KimJongUn
Baca lebih lajut »