Truk Angkut Pesawat N250 Tersendat di Gerbang Tol Banyumanik |Republika Online

Indonesia Berita Berita

Truk Angkut Pesawat N250 Tersendat di Gerbang Tol Banyumanik |Republika Online
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 63%

Truk sulit melintas akibat ukuran muatan yang terlalu besar.

REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Truk pengangkut badan pesawat N250 Gatotkaca dari Jakarta menuju Yogyakarta sempat kesulitan melintas di Gerbang Tol Banyumanik, Semarang, Jawa Tengah. Truk sulit melintas akibat ukuran muatan yang terlalu besar, Kamis malam. Baca Juga Kepala Subunit PJR Tol JT 1B Polda Jawa Tengah Iptu Agus Joko di Semarang, Jumat, membenarkan adanya kendala perjalanan pesawat buatan mantan Presiden B.J. Habibie tersebut saat melintasi Gerbang Tol Banyumanik.

Sementara itu, Manajer Operasional PT Trans Marga Jateng Fauzi Abdurrahman mengatakan bahwa ketinggian muatan truk tidak memungkinkan untuk melintasi gardu tol."Truk sempat diminta mundur untuk dipindahkan ke jalur paling kanan," katanya. Proses tersebut, menurut dia, membutuhkan waktu sekitar beberapa jam. Usai melintas di gardu paling kanan yang ukurannya lebih tinggi, truk kemudian melanjutkan perjalanan menuju Yogyakarta. Pesawat N250 Prototype Aircraft 01 ini melalui perjalanan darat dari Jakarta menuju penghentian akhirnya di Museum Pusat Dirgantara Mandala Yogyakarta.

sumber : AntaraBACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Persepektif Republika.co.id, Klik di Sini

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

republikaonline /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

INACA Ingin Angkut 20 Juta Penumpang Pesawat LagiINACA Ingin Angkut 20 Juta Penumpang Pesawat LagiRasa was-was karena corona membuat masyarakat ragu untuk bepergian dengan jalur udara. Karena itu INACA kampanyekan safe travel. INACA via detikTravel
Baca lebih lajut »

Truk Tangki Masuk Jurang di Tanjakan Pengantin, 5.000 Liter Solar Tumpah ke SungaiTruk Tangki Masuk Jurang di Tanjakan Pengantin, 5.000 Liter Solar Tumpah ke SungaiSaat truk jalan menurun tajam di kawasan tanjakan pengantin, sopir tidak mengurangi kecepatan hingga mobil tidak bisa direm lalu masuk jurang.
Baca lebih lajut »

Truk Pengangkut Solar Masuk Jurang di Tanjakan Panganten GarutTruk Pengangkut Solar Masuk Jurang di Tanjakan Panganten GarutTruk pengangkut solar dari salah satu perusahaan terperosok ke dasar jurang sedalam 100 meter. trukmasukjurang
Baca lebih lajut »

Tak Kuat Menanjak, Truk TergulingTak Kuat Menanjak, Truk TergulingTruk Mitsubishi Cunter bernopol AB 8746 HC mengalami kecelakaan di jalan Salam Kanci tepatnya di Kalisalak, Bandongan ,...
Baca lebih lajut »

Motor Diserempet Truk Trailer di Marunda, Seorang Ibu TewasMotor Diserempet Truk Trailer di Marunda, Seorang Ibu TewasUsai kejadian kendaraan truk trailer yang nomor polisinya tidak diketahui langsung meninggalkan lokasi.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-24 18:28:50