Para ahli Kaspersky mengidentifikasi versi baru Trojan Necro yang telah menyusup ke beberapa aplikasi populer di Google Play.
Necro adalah pengunduh Android yang mengunduh dan menjalankan komponen berbahaya lainnya pada perangkat yang terinfeksi berdasarkan perintah yang dikeluarkan oleh pembuat Trojan .
Varian Necro yang ditemukan oleh para ahli Kaspersky dapat mengunduh modul ke ponsel cerdas yang terinfeksi yang menampilkan iklan di jendela tak terlihat dan mengkliknya, mengunduh file yang dapat dieksekusi, menginstal aplikasi pihak ketiga, dan membuka tautan acak di jendela WebView tak terlihat untuk mengeksekusi kode JavaScript.Berdasarkan karakteristik teknisnya, Trojan tersebut kemungkinan juga mampu membuat pengguna berlangganan layanan berbayar.
Dmitry Kalinin, pakar keamanan siber di Kaspersky menuturkan, pengguna sering mengunduh aplikasi yang dimodifikasi dan tidak resmi untuk melewati Batasan dalam aplikasi resmi atau untuk mengakses fitur gratis tambahan.
Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama
Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.
Cara Kerja Ads Google, Kelebihan, Kekurangan dan Rahasia Sukses Pemasaran DigitalAds Google adalah platform periklanan digital yang dikembangkan oleh Google.
Baca lebih lajut »
Google Tawarkan Paket Murah Buat Warga RIGoogle dilaporkan meluncurkan layanan paket baru untuk Google One.
Baca lebih lajut »
Apa Itu Google Drive di HP dan Laptop serta Cara MenggunakannyaGoogle Drive adalah layanan penyimpanan file berbasis cloud dari Google.
Baca lebih lajut »
Mantan CEO Blak-blakan Ungkap Kesalahan Terbesar GoogleMantan CEO Google, Eric Schmidt buka-bukaan soal hal yang menurutnya jadi kesalah terbesar Google.
Baca lebih lajut »
Pengguna Android Bisa Update Tiga Aplikasi Sekaligus di Google Play StoreGoogle Play Store akhirnya memperbaiki salah satu keluhan terbesar pengguna selama bertahun-tahun, yakni ketidakmampuan untuk meng-update banyak aplikasi sekaligus. Terbaru, Google Play Store mengizinkan pengguna bisa update tiga aplikasi sekaligus.
Baca lebih lajut »
5 Cara Memperbarui Beberapa Aplikasi Sekaligus di Google Play StoreBagi pengguna Android menjaga aplikasi tetap diperbarui adalah hal penting untuk memastikan performa optimal dan mendapatkan fitur terbaru
Baca lebih lajut »