Top 3 Berita Hari Ini: 6 Fakta Menarik tentang Parepare, Kota Kelahiran Habibie

Indonesia Berita Berita

Top 3 Berita Hari Ini: 6 Fakta Menarik tentang Parepare, Kota Kelahiran Habibie
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 55 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 83%

Selain fakta menarik tentang Parepare, kunjungan Menparekraf Sandiaga Uno ke museum perhiasan pertama di Indonesia dan penutupan sementara objek wisata di Pati juga masuk dalam Top 3 Berita Hari Ini.

Liputan6.com, Jakarta - Sederet fakta tentang Parepare, kota kelahiran presiden ke-3 RI, BJ Habibie, jadi salah satu yang masuk dalam Top 3 Berita Hari Ini. Area seluas 99,33 kilometer persegi ini ditinggali suku Bugis yang kebanyakan beragama Islam.

Sementara, kata Parepare punya arti tersendiri dalam Bahasa Bugis, yaitu kain penghias yang digunakan di acara khusus seperti pernikahan.Meninggalkan Parepare, artikel tentang kunjungan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno ke museum perhiasan pertama di Indonesia, yang tepatnya berlokasi di Ubud, Bali, juga mencuri perhatian. Nama museum itu adalah Museum Runa atau Runa House of Design and Museum.

Masih dari sektor pariwisata, Pemerintah Kabupaten Pati, Jawa Tengah, memutuskan untuk menutup sementara objek wisata alam dan wisata religi di wilayahnya. Penutupan selama dua pekan ke depan ini dilakukan demi menekan angka transmisi COVID-19.6 Fakta Menarik tentang Parepare, Tempat Kelahiran Presiden ke-3 RI BJ Habibie

Patung yang terbuat dari perunggu ini menggambarkan sosok BJ Habibie yang tengah melambai dengan tangan kanan, sementara tangan kirinya merangkul sang istri. Patung Habibie Ainun diresmikan sendiri oleh BJ Habibie pada 12 Mei 2015.Berkenalan dengan Museum Perhiasan Pertama di Indonesia yang Dikunjungi Menparekraf Sandiaga Uno

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Top 3 Tekno Berita Kemarin: Vaksin Nusantara, Terawan, dan Bitcoin Dikira GanjaTop 3 Tekno Berita Kemarin: Vaksin Nusantara, Terawan, dan Bitcoin Dikira GanjaTop 3 Tekno Berita Kemarin, Sabtu 29 Mei 2021, didominasi perkembangan terbaru dari uji terapi Vaksin Nusantara dan juga jawaban Terawan.
Baca lebih lajut »

Top 3 Berita Bola : Demi Sancho, MU Terpaksa Harus Jual 2 PemainTop 3 Berita Bola : Demi Sancho, MU Terpaksa Harus Jual 2 PemainMU gagal mendapatkan Sancho karena bandrol mahal yang dipatok Dortmund.
Baca lebih lajut »

Berita Dukacita! Ibunda Iwan Bule Meninggal DuniaBerita Dukacita! Ibunda Iwan Bule Meninggal DuniaBerita dukacita datang dari keluarga Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan, Ibundanya meninggal dunia. KetuaUmumPSSI
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-24 13:24:09