Top 10: Pohon Natal Termahal Dunia dengan Harga Setara Rumah Mewah

Indonesia Berita Berita

Top 10: Pohon Natal Termahal Dunia dengan Harga Setara Rumah Mewah
Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama
  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 51%

Pohon Natal jadi icon wajib perayaan Natal. Mengutip Finances Online, Senin (20/12/2021), beragam pohon Natal ditawarkan, ada yang harganya setara rumah mewah.

Di hotel Sofitel yang berada di London menyajikan pohon Natal yang sangat unik. Dapat terlihat pohon Natal yang disajikan adalah sebuah bingkai logam dan 200 botol emas 24 karat yang berukuran mini berisikan Louis XIII Grand Champagne Cognac.

Pada tahun 2007, perayaan Natal saat itu toko ini menyajikan pohon natal kecil yang terbuat dari 18 karat emas yang ditumbuk untuk dihamburkan sebagai hiasan dan ornamen lain yang sangat mempercantik pohon ini adalah bintang yang terbuat dari platinum dan bernilai senilai 4,52 karat. Dan pohon natal mewah ini berhasi terjual dengan harga US$ 500.000 atau setara dengan Rp 7,2 miliar dalam lelangan di eBay.Di pusat perbelanjaan Burgis Junction, Singapura, menyajikan suasana Natal yang berbeda.

Dan yang membuat pohon ini sangat mahal yaitu kebutuhan logistik yang digunakan untuk membawa akar utuh dan perawatan lain untuk menjaga pohon ini tetap hidup. Pohon Natal ini menghabiskan biaya hampir sekitar US$ 1 juta atau Rp 14 miliar yang dianggap sepadan untuk pemandangan indah yang dapat dinikmati oleh masyarakat sekitar.Bukan hanya pohon Natal yang berukuran besar saja yang mempunyai harga fantasti, kali ini terdapat pohon natal berukuran mini namun dengan harga yang cukup mahal.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

detikcom /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

London Mulai Tawarkan Pohon Natal Alternatif yang Ramah LingkunganLondon Mulai Tawarkan Pohon Natal Alternatif yang Ramah LingkunganSebuah perusahaan di London menawari pelanggannya untuk menyewa pohon Natal dan mengembalikannya pada tahun baru. Sekitar tujuh juta pohon berakhir di tempat pembuangan sampah setiap tahun, menurut perkiraan University of Sheffield.
Baca lebih lajut »

Unik, Pohon Natal Ini dibuat dari Sapu LidiUnik, Pohon Natal Ini dibuat dari Sapu LidiGereja Katolik Santa Perawan Maria Bunda Kristus di Klaten membuat Pohon Natal dari sapu lidi sebagai lambang persatuan
Baca lebih lajut »

Pecinta Sungai di Samarinda Tanam Lebih 10.000 Pohon |Republika OnlinePecinta Sungai di Samarinda Tanam Lebih 10.000 Pohon |Republika Online10 ribu pohon yang telah tertanam ini tersebar pada 8 blok sepanjang 3 kilometer.
Baca lebih lajut »



Render Time: 2025-03-10 07:54:43